gue remaja berumur 17 tahun,duduk di bangku kelas 11,memiliki mimpi yang tinggi,gue hanya ingin memiliki jalan hidup yang lurus tanpa ada yang menilai,gue remaja 17 tahun tidak memiliki tingkat kecerdasan yang tinggi,tidak memiliki kreativitas,dan kurang bersosialisasi,tapi gue memiliki semangat dan usaha untuk mencapai mimpi gue,walaupun banyak orang menilai,semua usaha gue hanya akan berbuah sia-sia,itu tidak masalah bagi gue,akan gue jadiin perkataan mereka menjadi motivasi untuk gue lebih berusaha lagi,sampai suatu saat mimpi gue satu per satu tercapai,dan mereka yang sering menilai gue hanya bisa terdiam,dan mengatakan selamat usahamu selama ini tidak sia-sia.gue tidak membenci mereka kok,malah gue berterima kasih banget,sebab karena mereka lah yang membuat mimpi gue tercapai dengan usaha dan semangat yang tinggi,sekarang gue udah sekolah di salah satu Universitas perguruan tinggi di jakarta. Ok,terima kasih.