Story cover for FASEN by linasalsa12
FASEN
  • WpView
    Reads 485
  • WpVote
    Votes 93
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 485
  • WpVote
    Votes 93
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published May 28, 2018
Fajar Alfairuz Milard Pratama yang kerap sering di sapa Fajar adalah seorang most wanted sekolah yang suka gonta ganti cewek, mabuk-mabukan, clubing, tawuran, perokok aktif dan masih banyak lagi sifat negatifnya bertemu dengan Senja Almira Fayasmin seorang gadis yang mendapat beasiswa di sekolah ternama di jakarta, cantik, pintar dan lemah lembut kepada semua orang kecuali saat bertemu dengan Fajar. Jika mereka dipertemukan maka akan terjadi perang dunia ke tiga.
Karena menurut Mira, Fajar itu orang yang paling songong yang pernah Mira temui didunia ini, lebay? memang. Tapi memang itu kenyataannya.

"Lo itu manusia sok ganteng paling tersongong plus ternyebelin yang pernah gue temuin didunia ini!"
-Senja Almira Fayasmin

"Asal lo tau ya gue itu emang manusia ter ganteng didunia ini, dan emang kenapa kalau gue manusia tersongong didunia? Karena manusia tersongong ini bentar lagi akan jadi pacar lo."
-Fajar Alfairuz Milard P

Bagaimana jadinya jika seorang most wanted yang suka gonta ganti cawek bertemu kemudian jatuh cinta dengan seorang gadis yang belum pernah menjalin hubungan sama sekali?

Simak yuk ceritanya :)
All Rights Reserved
Sign up to add FASEN to your library and receive updates
or
#84mira
Content Guidelines
You may also like
My Fireflies! by _adm29
74 parts Complete Mature
Amanda merupakan gadis berparas cantik dan sempurna dalam segala hal, dengan fasilitas mewah, serta hidup yang sangat berkecukupan. Namun ia memilih untuk hidup sederhana dan menjadi orang biasa saja. Ia adalah gadis yang ceria, hingga saat ia kehilangan seseorang yang istimewa dalam hatinya, dunianya berubah. Amanda lebih menutup diri, tak suka akan keramaian apalagi menjadi pusat perhatian. Ia memiliki sahabat bernama Hanna, mereka saling mengenal sejak masuk kelas 10 lalu. Hanna lah satu-satunya orang terdekatnya saat ini selain Ayah, Bunda dan Farel abangnya. Amanda selalu berharap akan bertemu kembali dengan seseorang yang telah meninggalkannya sejak 3 tahun lalu. Ia masih mengharapkan alasan mengapa laki-laki itu pergi tanpa sepatah katapun. Ia percaya takdirlah yang memisahkan, dan ia percaya bahwa suatu saat takdir pula yang akan mempertemukan. Lalu bagaimana jika takdir mempertemukannya kembali dengan seseorang yang selalu ia tunggu kehadirannya itu. Apakah keadaannya masih sama ? Atau malah berbeda ? Biarlah semua mengalir seperti air, berjalan dengan semestinya. Tidak selamanya setelah hujan terbit pelangi, dan tidak selalu pula datang badai setelahnya bukan ? Karena semua sudah tertata dan tersusun rapi dalam buku takdir. "Aku tidak tahu alasan tuhan mempertemukan kita lagi. Entah untuk mengulang kisah yang belum selesai, atau untuk mengakhiri kisah ini agar cepat selesai." - My Firefles. FYI : Beberapa part saya hapus, demi kepentingan penerbitan. Bagi yg penasaran sama akhir kisah Amanda dan Fahrez bisa ditunggu open PO novelnya nanti. Terimakasih :)
NEAR (COMPLETED) by dheajengnovida
99 parts Complete
Orang yang dekat kadang terlupakan 🍂 Ya, ungkapan itu memang benar adanya. Seringkali kita melupakan seseorang yang ada di dekat kita dan justru berusaha mencari seseorang yang jauh dari kita. - Mendekatkan yang jauh, menjauhkan yang dekat - Kisah antara seorang gadis bernama Raisa Putri Zahira dan seorang lelaki bernama Fauzan Rayhan Wijaya. Mereka sudah saling mengenal sejak kecil dan bersahabat sejak itu pula. Keduanya selalu bersama-sama. Sekolah pun pasti di tempat yang sama. Sayangnya, pada saat kelas 11, keduanya harus berbeda kelas. Raisa di 11 IPA 1, sedangkan Fauzan di 11 IPS 1. Raisa memiliki wajah yang sempurna membuat siapa saja kagum dibuatnya. Begitu pun Fauzan. Ia memiliki paras yang tampan. Keduanya menjadi most wanted di SMA Wijaya. Meskipun most wanted, Raisa masih betah dengan status jomblonya. Berbeda dengan Raisa, Fauzan justru terkenal playboy karena sering gonta-ganti pacar. Fauzan akan berganti pacar setiap minggunya. Setiap hari Selasa, ia akan menembak calon pacarnya. Lalu, di hari Senin, ia akan memutuskannya. Setiap kali menembak dan memutuskan, Fauzan selalu mengajak Raisa. Raisa ikut-ikut saja, tidak menolak karena tidak bisa menolak. Ya, Fauzan memang memaksanya untuk selalu menemaninya. Tapi saat menembak, Raisa tidak pernah ikut mendekat. Ia hanya melihat dari kejauhan. Kira-kira apa motif Fauzan mengajak Raisa? Lalu bagaimana perasaan Raisa setiap kali melihat Fauzan bersama gadis yang berbeda setiap minggunya? Apakah persahabatan Raisa dan Fauzan benar-benar murni? Bukankah sering kali terjadi kasus di mana salah satunya pasti akan jatuh cinta? Apakah kasus mereka termasuk demikian? Salah satu mencintai atau justru keduanya saling mencintai? - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - Happy reading guys! Don't forget to vote, comment, and share to your friends ❤
AELEASHA (OG) by alracha01
22 parts Ongoing
{YUK BOLEH DI FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA} Bagaimana jadinya jika kalian yang berada di posisi seorang Ael? Anak pertama perempuan, tapi ia bukanlah cucu pertama perempuan. Harapan keluarga kandungnya. Dituntut agar bisa menjadi yang terbaik. Orangtuanya? Strict parents but chill parents to. Pasang surut dalam hidupnya selalu menerpa, seperti manusia pada umumnya. Gadis yang memiliki kepribadian AMBIVERT. Gadis yang memiliki misteri, rahasia dan penuh kejutan, membuat orang-orang yang berada di dekatnya merasa penasaran dengannya. Setiap Minggu pindah sekolah. Jika dihitung bisa 2 atau 3 kali ia pindah sekolah hanya karena... "Banyak Buaya." Untuk yang terakhir kalinya ia pindah ke sekolah yang benar-benar aneh, tapi bisa membuatnya nyaman, walaupun lebih banyak buaya berkedok singa di dalamnya. Tanpa ia ketahui sekolah yang ia masuki, adalah satu-satunya sekolah yang mayoritas muridnya adalah lelaki semua. Murid perempuan? Hanya ada 3, dan itupun sedang dalam masa skors. Bagiamana nasib Aeleasha ketika menjadi murid perempuan keempat di sekolah itu? Dan apakah identitas nya akan terbongkar disana? Lalu siapakah lelaki yang datang tiba-tiba di hadapannya ketika ia sedang menyelesaikan tugasnya, lalu mengaku kalau ia adalah calonnya? Penasaran? Yuk langsung baca! Banyak adegan diambil dari kisah nyata. Jadi jika ada kemiripan, ya wajar. Start : 27 Mei 2023, 21.00 Finish : - Semua gambar yang ada di beberapa part di dapat dari apk Pinterest dan Google. ⚠️= Dilarang mengcopy atau memplagiat cerita ini. Karena cerita ini murni asli dari otak saya sendiri. Jika ada beberapa kesamaan dengan yang lain, saya minta maaf karena ini asli dari imajinasi saya sendiri tanpa copy paste cerita orang lain sedikitpun.
You may also like
Slide 1 of 10
AlfaNada cover
The First cover
SMA : Stres Manis Aja [END] cover
WHEN ITS RAINS cover
Only You cover
Bad Boy Vs Cool Girl [END] cover
ARFA (Arka Fauza) END cover
My Fireflies! cover
NEAR (COMPLETED) cover
AELEASHA (OG) cover

AlfaNada

11 parts Complete

[Follow dulu baru baca] Cerita tidak diprivasi Ya... mungkin benar apa kata teman temanku, kedekatan ku waktu itu memang terlihat bukan hanya sekedar teman namun sayang itu hanya sebentar semua perlakuan ya kepadaku sewaktu itu memang seolah olah mengisyaratkan adanya sesuatu. "eh fa gue bakal ada kunjungan nih besok ke luar kota, Lo mau ada yang dititipin ngga?" ujar Nada "nitip apa ya? gue lagi ngga ada duit" jawabnya "ya udah kalau gitu gue bawain Lo oleh oleh foto gue aja ya" balas ku sambil tersenyum "nah boleh juga itu, bisa sekalian gue posting jadiin doi, biar sosmed gue rame" tawa Alfa pun meledak "ha-ha-ha lucu banget, iya nanti giliran sosmed gue yang rame pada ngehujat gue" jawab Nada sinis siapa yang mengira kalau hubungan Meraka hanya sebatas teman, ya walaupun mereka beda sekolah tapi mereka sudah berteman sejak mereka masih bocah alias kacil jadi ya wajar saja mereka begitu dekat. Walaupun muncul rasa diantara mereka pun, mereka tidak ada yang berani mengungkapkannya . . . . . Sebagian besar dari cerita ini adalah true story tapi ada juga bukan, jadi bagi pecinta true story recommended banget deh buat baca cerita ini.... Kisah percintaan yang entah bagaimana ujungnya kisah percintaan antara dua sahabat ini kisah tentang Nada dan Alfa yang sudah bersahabat sejak kecil.... Ingin tau kelanjutannya? Wajib tambahkan Temen kok Demen ke perpustakaan dan reading list kalian yaa....