One And Only K [Completed]
  • Reads 100,625
  • Votes 8,262
  • Parts 66
  • Reads 100,625
  • Votes 8,262
  • Parts 66
Complete, First published Jun 03, 2018
Kaira Alsava. Gadis yang sangat menyukai ketenangan.

Di balik musik yang ia dengarkan setiap waktu,
Di balik film yang ia tonton setiap malam,
Di balik novel yang ia baca setiap senggang,

Ia adalah seorang gadis yang menyimpan sejuta luka. Yang hanya bisa mengalihkan rasa sakitnya dengan ketiga hal monoton di atas.

Hingga suatu waktu, datang seseorang yang mengambrukkan kata tenang dalam hidup Kaira. Dia adalah lelaki yang selalu membuat rusuh dimanapun dan kapanpun. 

Karel Azvero.

Di balik sifat petakilannya, berisiknya, hebohnya,

Ia adalah lelaki yang selalu ingin melindungi seseorang dari kerapuhannya. Kaira.

Hingga tanpa peringatan, luka itu kembali hadir.




[Highschool #3 on August-11-2018]
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add One And Only K [Completed] to your library and receive updates
or
#216teenromance
Content Guidelines
You may also like
She Owns the DEVIL Prince by daasa97
122 parts Complete
[SEQUEL MY BASTARD PRINCE | Bisa dibaca terpisah] BUKU SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART DI WATTPAD MASIH LENGKAP. [Completed | Mature ⚠️] Highest rank : #1 in romance WARNING! DON'T COPY MY STORIES, DILARANG PLAGIAT! **** ❝She was mistakes. She was the pain. But even the brigthtest star in the sky knows that She Owns the Devil Prince.❞ XAVIER LEONIDAS. The Perfect Prince! Hidupnya sangat sempurna. Terlahir sebagai pewaris perusahaan nomor 1 dunia yang tampan, memesona dan juga pintar membuat Xavier memiliki segalanya. Dukungan keluarga juga selalu ada, tidak peduli seberapa banyak kenakalan yang sudah dia perbuat. But this is life. Siapa yang menyangka hanya dibutuhkan satu malam untuk membuat hidup Xavier berubah? He is not Xavier Leonidas anymore, he is Matthew Adams, the DEVIL who want to get REVENGE now. But who ever guessed, jika Xavier yang 'sempurna' akan membutuhkan 'wallflower' untuk melakukan pembalasannya? *** [Sneak Peek] Aurora melepaskan pelukan Xavier dan turun dari ranjang. Dia memunguti pakaiannya satu persatu, sebelum menjerit ketika tiba-tiba saja tubuhnya melayang. "Xavier! Lepas... Aku mau pergi!" Ah, shit. Xavier sudah bangun, lelaki itu bahkan kembali membaringkan Aurora dan mengurungnya dalam pelukan. "Sudah terlambat," kekeh Xavier geli sembari menenggelamkan kepalanya di lekukan leher Aurora. "Waktu untuk Cinderella melarikan diri itu pada jam 00:00 AM, Ara. Sekarang sudah jam 03.00 AM. Ini waktuku, bukan waktumu." "Eh?" Aurora bertanya bingung. "You said that I'm a Devil, right?" Xavier menyunggingkan senyum kemenangan. "This is the Devil's time. So let's play, I won't let you go anywhere," tambah Xavier beberapa saat sebelum dia mencium Aurora. ________________________________________________ She Owns The DEVIL Prince © 2018 | Written by D A A S A Amazing cover by : @greek-lady Leonidas #2
The Billionaire's Revenge by angelhwang968
24 parts Complete
{Published on book form} OPEN PO ke-2 dimulai dari tanggal 12-25 Desember 2022 "This story is about Gabriel Wilkinson and Alexa Bailey Hawkins, two people who had a complicated love story." *** At first sight, Alexa langsung jatuh cinta pada seorang Gabriel Wilkinson, pria yang memiliki sejuta pesona, tampan, kaya, dan orang yang paling disegani di dunia bisnis. Namun, karena ada sebuah masalah, Alexa harus menjadi korban keegoisan saudari kembarnya, menanggung semua dendam yang harusnya ditujukan pada saudarinya itu. Alexa bahkan rela dibenci oleh pria itu, karena menganggapnya sebagai dalang dari semua masalah yang menimpanya. Love is blind? It's true, dan hal itu dialami oleh Alexa sendiri, dia tidak membenci pria itu karena sudah menyakitinya berkali-kali, bahkan dia rela sampai harus mempertaruhkannya nyawanya, dia rela demi pria yang dicintainya. Dia rela...asalkan pria itu bahagia. At first sight, saat melihat wanita itu menginjakkan kaki di rumahnya, Gabriel merasakan hal yang sama. Dia tidak pernah merasakan perasaan yang dibilang banyak orang itu, and that's first. Sampai suatu hari, karena sebuah kecelakaan yang menimpa salah satu anggota keluarganya. Dia menyalahkan wanita itu yang menjadi dalang dari semua yang menimpa keluarganya, perasaan yang dirasakannya pun pupus, tergantikan oleh rasa dendam. Dari detik itu juga, dia akan terus mengejarnya, mengejar wanita itu sampai dia berhasil menyeretnya masuk ke dalam hidupnya, dimana disana dia akan menunjukkan neraka yang sebenarnya padanya. Percintaan, dendam, sedih, kecewa, dan penyesalan bercampur menjadi satu dalam cerita mereka yang rumit. "It's not just about love, it's about revenge!" *** Harap bijak dalam membaca, DON'T COPY OR PASTE THIS STORY !!! The Billionaire's Revenge ©2018 July | Angel Hwang All rights reserved.
RACING the Limits [LEONIDAS#1] by daasa97
36 parts Complete
Olivia Allana Jenner, model nomor satu dunia yang terkenal sombong terpaksa harus menjalin hubungan kembali dengan mantannya-pembalap MotoGP karismatik, demi menutupi skandalnya dan menyelamatkan karirnya. Tanpa sadar, hal itu juga membuka kembali luka lama hubungan mereka di masa lalu. *** Hal yang paling tidak Olivia inginkan adalah kembali berurusan dengan Kevin Alvaro Leonidas, juara dunia MotoGP sekaligus pewaris tunggal keluarga old money yang pernah menjatuhkan dunianya ke titik terendah ketika dia muda. Tetapi, hal itu tidak bisa dihindari ketika Kevin menawarkan diri sebagai 'tameng' untuk menyelamatkan karir Olivia yang semakin terancam karena skandal buruknya terus bermunculan. Mereka berdua lalu menjalani hubungan yang saling menguntungkan, menjadi tameng satu sama lain. Aman. Tanpa keterikatan emosi seperti dulu. Tidak seperti rencana, keadaan menjadi tidak terkendali. Hidup Olivia kembali jungkir balik, penuh euforia, adrenalin dan kacau balau selama bersama Kevin. Nyatanya Kevin Leonidas sangat sulit diabaikan. Sangat sulit menghentikan perasaan yang dulunya telah ia kubur dalam-dalam ketika ia terus bersama lelaki itu. Bersama Kevin, Olivia tidak ubahnya seperti berada di arena balap. Beresiko tapi sangat menantang. Pilihannya hanya dua: kalah atau menang. ________________________________________ 𝐑𝐚𝐜𝐢𝐧𝐠 𝐭𝐡𝐞 𝐋𝐢𝐦𝐢𝐭𝐬 © 𝟐𝟎𝟏𝟗 𝙒𝙧𝙞𝙩𝙩𝙚𝙣 𝙗𝙮, 𝘿𝘼𝘼𝙎𝘼
You may also like
Slide 1 of 10
She Owns the DEVIL Prince cover
Papi Gaul [PROSES TERBIT] cover
Kilian [END] cover
SECRET OF JACKSON cover
The Billionaire's Revenge cover
BILLIONAIRE cover
I'm Alexa cover
RACING the Limits [LEONIDAS#1] cover
My Beast Charming✅ cover
Dih-, (COMPLETED✔) cover

She Owns the DEVIL Prince

122 parts Complete

[SEQUEL MY BASTARD PRINCE | Bisa dibaca terpisah] BUKU SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART DI WATTPAD MASIH LENGKAP. [Completed | Mature ⚠️] Highest rank : #1 in romance WARNING! DON'T COPY MY STORIES, DILARANG PLAGIAT! **** ❝She was mistakes. She was the pain. But even the brigthtest star in the sky knows that She Owns the Devil Prince.❞ XAVIER LEONIDAS. The Perfect Prince! Hidupnya sangat sempurna. Terlahir sebagai pewaris perusahaan nomor 1 dunia yang tampan, memesona dan juga pintar membuat Xavier memiliki segalanya. Dukungan keluarga juga selalu ada, tidak peduli seberapa banyak kenakalan yang sudah dia perbuat. But this is life. Siapa yang menyangka hanya dibutuhkan satu malam untuk membuat hidup Xavier berubah? He is not Xavier Leonidas anymore, he is Matthew Adams, the DEVIL who want to get REVENGE now. But who ever guessed, jika Xavier yang 'sempurna' akan membutuhkan 'wallflower' untuk melakukan pembalasannya? *** [Sneak Peek] Aurora melepaskan pelukan Xavier dan turun dari ranjang. Dia memunguti pakaiannya satu persatu, sebelum menjerit ketika tiba-tiba saja tubuhnya melayang. "Xavier! Lepas... Aku mau pergi!" Ah, shit. Xavier sudah bangun, lelaki itu bahkan kembali membaringkan Aurora dan mengurungnya dalam pelukan. "Sudah terlambat," kekeh Xavier geli sembari menenggelamkan kepalanya di lekukan leher Aurora. "Waktu untuk Cinderella melarikan diri itu pada jam 00:00 AM, Ara. Sekarang sudah jam 03.00 AM. Ini waktuku, bukan waktumu." "Eh?" Aurora bertanya bingung. "You said that I'm a Devil, right?" Xavier menyunggingkan senyum kemenangan. "This is the Devil's time. So let's play, I won't let you go anywhere," tambah Xavier beberapa saat sebelum dia mencium Aurora. ________________________________________________ She Owns The DEVIL Prince © 2018 | Written by D A A S A Amazing cover by : @greek-lady Leonidas #2