Ku Tunggu Kau di Ujung Dermaga
  • Reads 7,339
  • Votes 362
  • Parts 17
  • Reads 7,339
  • Votes 362
  • Parts 17
Ongoing, First published Jun 10, 2018
Rank : #1 on #pelaut 20 Okt 2018
            
Camelia melabuhkan cinta pertamanya pada seorang pelaut. Sosok yang mampu membuatnya jatuh cinta untuk pertama kali, namun juga memberikan luka pertama yang akan selalu membekas di hatinya.

Kehadiran sahabatnya perlahan mampu mengobati lukanya, namun tentu tidak sepenuhnya. Saat akhirnya ia tau, semua hal yang terjadi padanya hanya berakhir kecewa.

Suatu hari takdir membawanya kembali, pada kenangan yang ingin selalu ia perbaiki. Camelia menyangka, takdir berbaik hati padanya. Namun nyatanya, itu hanyalah sebuah pilihan, kepada siapa ia akan berlabuh dan akhir mana yang akan ia tuju.
All Rights Reserved
Sign up to add Ku Tunggu Kau di Ujung Dermaga to your library and receive updates
or
#12sailor
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hyper cover
Dark Love cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Hello, KKN! cover
Trapped With My Brother Friend cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Love from Sleeping Beauty  cover

Hyper

25 parts Ongoing

Edgar merasa beruntung memiliki Flora sebagai kekasihnya. Tak peduli jika Flora adalah gadis nerd disekolahnya. Hanya orang bodoh yang tak menyadari betapa sempurnanya seorang Flora Ayumi Maharani.