Story cover for Line by GotFreeDom88
Line
  • WpView
    Reads 3,662
  • WpVote
    Votes 285
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 3,662
  • WpVote
    Votes 285
  • WpPart
    Parts 2
Ongoing, First published Jun 18, 2018
Nada, seorang mahasiswi jurusan psikologi di salah satu perguruan tinggi swasta di Jakarta. gadis bertubuh overweight yang lagi-lagi terpaksa keluar dari tempat ia bekerja paruh waktu karna tidak sengaja menabrak seorang pelanggan saat sedang mengepel lantai restoran cepat saji. 

Dalam keadaan membutuhkan dana, seorang sahabat bernama Sarah menawarkan Nada untuk bekerja sebagai guru bimbingan bahasa inggris 'adik laki-laki sang sahabat' yang merupakan siswa SMA Cendana Tiga dengan kepribadian menyebalkan (yang sepertinya hanya dilakukan jika bersama Nada), dan seorang yang menjadi pelaku pemecatan dirinya.

Lalu beberapa Hal muncul, kenyataan mengapa Farhan tidak menyukai pelajaran bahasa. Ada apa di balik Farhan yang beberapa kali salah menyebutkan nama Kakak nya di depan Nada. Juga tentang seorang pastry cheft yang selalu memberinya kue-kue enak saat bimbingan.

 
"Mana mau ikut bimbingan sama lo! Ngepel aja gak bener, mau jadi apa nilai Bahasa Inggris gue?" _Farhan

"......."


Penasaran?? Intip yuk keseruan nya!!
All Rights Reserved
Sign up to add Line to your library and receive updates
or
#240aldo
Content Guidelines
You may also like
Farhan & Zahra  by alivia06zhr
36 parts Complete
Hay guys ini tulisan pertama aku, bantu vote yah !! Semoga kalian suka dengan cerita aku Kalau banyak typo mohon di maklumi yah soalnya Masi pemula dan mohon koreksinya biar aku bisa memperbaiki tulisan ku kedepannya Farhan Laki-laki dengan perawakan yang tinggi, memiliki lesung pipi,kulit sawo matang,dan mata yang coklat serta alis yang tebal membuatnya terlihat sangat tampan di mana para kaum hawa Farhan adalah laki-laki yang sangat di agung² kan oleh para dosen karena dia sangat berbakat dalam bidang aksitektur, namun ia hanya menggelutinya sebagai hobi yang mampu membuat nya mengalihkan perhatian dari kenangan pahit masa lalu nya sampai suatu saat dia bertemu seorang gadis cantik yang membuat nya kembali jatuh cinta Namun Lika liku percintaan nya pun sangat banyak membuatnya terkadang frustasi dan hampir menyerah Zahra Gadis cantik dengan wajah yang hampir sempurna, membuatnya di kagumi oleh kaum Adam satu kampus nya dan jg yg berada di luar kampus Zahra termasuk wanita yang tertutup tidak mudah bergaul di kampus nya, dia cuma memiliki 2 sahabat yaitu Maya dan Fauzan Zahra telah beberapa kali di sakiti oleh orang yang dia cintai sampai pada akhirnya bertemu dengan seorang laki-laki yang mampu membuat nya memiliki pandangan yang berbeda dengan lelaki tersebut Banyak hal yang harus mereka berdua perjuangkan Untuk tau jalan cerita selanjutnya gimana nantinya apakah mereka akan atau dapat bersatu atau berakhir dengan saling mengikhlaskan
You may also like
Slide 1 of 10
Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT) cover
Reynand & Joya | END cover
Hidden love At School cover
ETS 03-When We Fall in Love cover
COOL BOY VS BAD GIRL cover
The Cruel Boy cover
I NEED TIME ✔ cover
Cukup Mengagumimu [SELESAI] cover
Farhan & Zahra  cover
I Missing You (COMPLETED)  cover

Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT)

44 parts Complete

Mimpi adalah bunga tidur. Namun bagaimana jika mimpi menghantuimu, mengekangmu pada setiap sudut kesunyian, menjebakmu tanpa tahu jalan keluar? Mimpi rasa nyata. Masihkah kamu berani tidur? *** Laser kena getahnya juga! Salah sendiri jadi cowok usilnya kebangetan. Mana yang diusilin itu Natusa! Cewek yang ganas banget. Natusa mah manisnya cuma di depan Arjun doang. Laser, kapten futsal yang harus memenuhi "4 Perintah Ratu" kalo mau kalung berharganya dikembaliin. Natusa, punya 2 Jurus Tendangan Maut, dan judes kedua di sekolah setelah Bu Martil. Arjun, idola sekolah yang sebenernya udah capek dikejar-kejar Natusa mulu. Bonong, hobinya buat kepala Natusa meledak. Laser tak habis pikir. Ada ya cewek yang nyatain cintanya ke pohon beringin? Mana dia dikatain kutukan, ditendang, disuruh jemput pake becaklah. Ini namanya perbudakan! Pasrah, pasrah. Demi kalungnya yang dicuri. *** Aku siap mendatangi mimpi kalian di hari Senin, Rabu, dan Jumat...