7 parts Complete Dunia itu sebuah misteri. Tak ada yang tahu apa yang disembunyikannya. Maka lakukanlah hal yang bisa dilakukan sebelum semuanya berubah. "Kau tidak tahu? Atau kau tidak menyadarinya? Kamu sekarang bukan berada di dunia asalmu." / "Perubahan hanya terjadi pada seseorang yang menginginkannya. Ini waktu terakhirmu. Selesaikan, atau semuanya akan berakhir."