Aku Kamu Dan Dia
  • Reads 60,252
  • Votes 1,598
  • Parts 35
  • Reads 60,252
  • Votes 1,598
  • Parts 35
Complete, First published Jun 25, 2018
Kebahagiaan yang aku miliki ada padanya,Dia yang membuat hidup ku jauh lebih berwarna.Kasih dan sayangnya menjadi candu tersendiri untuk terus kunikmati.

Satu hal yang harus aku ingat!dia hanya seorang sahabat dan tak mungkin bila cinta menghancurkan segalanya..

Tapi kita tak kan pernah tau,cinta hadir untuk siapa kan?Pun skenario Tuhan tak bisa terelakkan...
So,apa salah sahabat jadi cinta?Menurutku Tidak!

Akankah persahabatan ini terus berjalan?atau akan berakhir ditengah jalan?Entah karna hadirnya cinta atau bahkan orang ketiga?

Jika memang ada cinta diantara kita,biarkan ini berjalan dan jangan pernah untuk mengakhiri apa yang seharusnya tidak engkau tinggalkan.

Dan jika ada orang ketiga diantara kita,ijinkan aku ikhlas menerima,bila kebahagiaanmu memang ada pada dirinya.Tapi kumohon jaga hatiku bila cinta ini mulai tumbuh,untuk sementara waktu atau untuk selamanya aku pun tak tau..

Aku harap itu semua hanya mimpi.karna aku tak ingin terlalu jauh untuk tersakiti.Bila rasamu hanya menyayangiku tanpa menuntutnya lebih,biarkan aku memendam rasa ini agar tak terlalu dalam untuk menyayangimu jauh sebelum cinta itu hadir..
All Rights Reserved
Sign up to add Aku Kamu Dan Dia to your library and receive updates
or
#360fakefriend
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
I'm the Protagonist  cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover
Antara Persahabatan dan Cinta (TERBIT) cover
Cerita hidupku cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
KEHILANGAN (end) cover
I'm Alexa cover
Aku Yang Salah | On Going | cover
MAHESA cover
THEORUZ cover

I'm the Protagonist

41 parts Complete

Gagal nikah di hari pernikahan karena melihat tunangannya berciuman dengan pria lain, Yovie memutuskan terjun bebas dari gedung lima tingkat. Mengetahui fakta bahwa ia memasuki raga protagonis yang akan mati mengenaskan, Yovie awalnya ingin menghindari alur novel. Tetapi, dewi Fortuna tidak mengizinkan dan terus membuatnya berurusan dengan para tokoh yang tidak dapat dihindarkan. Bagaimana cara Yovie menghadapi alur yang semakin melenceng dan pemeran utama pria yang semakin terobsesi dengannya? "Because i'm the protagonist." (21+)