Nothing Last Forever (Hate-Love) ✔
  • Reads 621,393
  • Votes 53,628
  • Parts 34
  • Reads 621,393
  • Votes 53,628
  • Parts 34
Complete, First published Jun 26, 2018
Bryna tidak ingin kembali ke rumah yang sudah ia tinggalkan selama 4 tahun belakangan.

Dia tidak ingin kembali ke kota dimana semua harga dirinya sudah terbuang habis, tak tersisa.

Dia tidak ingin kembali pada orang-orang yang menyakitinya, menghianati dan menghancurkan hatinya.

Tapi, disinilah dia sekarang.
Menghadapi luka dari masa lalunya, memikul beban tanggungjawab untuk keluarganya. Menyelesaikan krisis mereka, dan tentu saja, menyelesaikan kisah cintanya yang masih abu-abu.

Dan akhirnya Bryna mengerti, cinta tidak dapat berlangsung selamanya, begitupun dengan benci..
All Rights Reserved
Sign up to add Nothing Last Forever (Hate-Love) ✔ to your library and receive updates
or
#1familyconflict
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Let's End This Marriage cover
Prognosa: Ad Bonam cover
A Healing Journey [COMPLETED] cover
Eternity cover
Trapped With My Brother Friend cover
The Guardian Angel (COMPLETED) [Re-publish] cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
One Month Notice [COMPLETED] cover
Happiness is a Butterfly [TAMAT] cover
The Proposal | A Romantic Comedy cover

Let's End This Marriage

51 parts Ongoing

Siapa bilang, setelah menikah masing-masing pasangan akan saling terbuka satu sama lain dan komunikasi akan berjalan jauh lebih baik daripada saat pacaran? Gimana kalau ternyata ketika sudah menikah pun, setiap pasangan masih memiliki rahasia yang tidak diketahui satu sama lain dan berimbas pada perceraian? Thabi dan Pras adalah contoh pasangan yang sudah menikah dan harus bercerai karena tidak adanya keterbukaan dan komunikasi yang baik satu sama lain. Daripada terus makan hati, Thabi memilih untuk mengakhiri hubungan pernikahan nya dengan Pras. Dan Pras sangat menyesali itu.