Eh, Mars!
  • Reads 2,420,468
  • Votes 134,976
  • Parts 62
  • Reads 2,420,468
  • Votes 134,976
  • Parts 62
Complete, First published Jul 11, 2018
Venus membenci Mars tanpa penolakan. Tak ada yang lebih menyebalkan selain melihat sosok cowok dingin, ketus dan angkuh itu di matanya. Baginya, Mars hanyalah cowok yang selalu membuat matanya mendadak perih setiap kali melihatnya.

Sampai akhirnya saat Venus sedang berdamai dengan dunia sekolah menengah atasnya, dunia Venus kembali terancam dengan kehadiran sosok cowok angkuh yang sudah lama tak menampakan diri di depan Venus.

"Kenapa lo di sini sih?"

"Suka-suka gue."

"Jangan bilang lo ngikutin gue!"

"Kalo iya, kenapa?"

Mata Venus terbelak.

"Sayangnya itu cuma mimpi lo." sambung Mars angkuh dan kemudian pergi dari hadapan Venus.



Eh, Mars! 

© Faradillazh
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Eh, Mars! to your library and receive updates
or
#8friends
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Enemy Boyfriend [Selesai] cover
Katanya Mantan [TAMAT] cover
Abisso D'amore [Completed] cover
AGRIO cover
SEKASA [COMPLETED] cover
Hello, Mr. Ex cover
Way too in love (END) cover
KAHERO [Complete] cover
MIRACLE cover
I'm Alexa cover

Enemy Boyfriend [Selesai]

32 parts Complete

Bukankah sebuah hubungan itu didasari oleh kepercayaan? Lantas, Apa yang kamu lakukan ketika orang yang kamu percaya mengkhianati kamu? Bertahan atau tinggalkan? ________ Penasaran? Kuy masukin ke perpus!<3