Ayana (Love & Pain) End..
  • Reads 271,169
  • Votes 10,155
  • Parts 17
  • Reads 271,169
  • Votes 10,155
  • Parts 17
Ongoing, First published Jul 16, 2018
Awal mula pernikahan Ayana terjadi karena di dasari sebuah perjodohan. Namun siapa duga bahwa Ayana akan jatuh cinta pada pandangan pertama pada Reza__calon suaminya. Pria lemah lembut yang meluluhkan sikap keras kepalanya.

Pesta pernikahan di gelar dengan megah. Selang beberapa jam setelah Ayana menunaikan kewajibannya pada sang suami kenyataan pahit menghantamnya.

Reza, suaminya. Pria yang secara resmi menikahinya ternyata memiliki wanita lain di hatinya, sama sekali tak mencintainya, menikahinya hanya untuk menyenangkan Aira__ibu Reza yang merupakan mertuanya kini.

Sakit.. Teramat sakit. Namun semua sudah terlanjur. Ayana tak ingin menambah beban pikiran sang ayah pada di masa tuanya. Ayana memilih menahannya, bersikap seolah tak mengetahui apapun meski hatinya menjerit. Lagi pula rasa cintanya pada Reza terlalu besar. Membuat Ayana menutup mata dan telinga dengan kenyataan, memilih bertahan sampai suatu saat nanti Reza bosan dan membuangnya. 

Mampukah Ayana terus bertahan melihat suaminya yang terus berlari pada wanita lain di saat ia dan janin dalam kandungannya pun membutuhkan kasih sayang Reza?


Ayana...
All Rights Reserved
Sign up to add Ayana (Love & Pain) End.. to your library and receive updates
or
#70ayana
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Abigel of Scandal cover
Hyper cover
Love In The Purple Sea cover
U & I (oneshoot 21) cover
HEAVEN cover
WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR cover
Istri Manis Om Yuda(21+) cover
𝐀 𝐋𝐨𝐧𝐠𝐢𝐧𝐠 𝐓𝐨𝐮𝐜𝐡  cover
Double Trouble cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

31 parts Ongoing

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)