Cinta Si Perwira
  • Reads 116,925
  • Votes 3,997
  • Parts 29
  • Reads 116,925
  • Votes 3,997
  • Parts 29
Complete, First published Jul 22, 2018
Iptu Dinda Berliana Putri, yang memiliki paras cantik dan manis. Di usia yang menginjak 25 tahun, dia sudah menjadi iptu. Semua itu karena kinerja nya yang baik. 

Dia jarang tersenyum, hanya untuk beberapa orang saja yang ia beri senyuman. 

Kisah cinta nya juga sangat memilukan. Bagaimana tidak? ayah nya ingin dia menikah dengan anak teman nya. Tapi di sisi lain, ia memiliki rasa pada sahabat nya Iptu Dharma putra. 

Bagaimana kisah si polwan cantik ini? Yuk! ikut lihat cerita nya si polwan ini. 


~~~~
Maaf kan kalau jelek. Ini cerita pertama saya, kalau jelek ya maklumi saja.
All Rights Reserved
Sign up to add Cinta Si Perwira to your library and receive updates
or
#6cintatakdirestui
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
A Religious Boy cover
Tiga Anagapesis cover
Marriage Life | Yoon Dowoon cover
Mencoba Melupakan [Sudah Terbit] cover
DEAR MAYOR (Tamat) cover
Hello Bu Dosen (Tamat) cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Hyper cover
Hello, KKN! cover
Liku Najwa (COMPLETE) cover

A Religious Boy

40 parts Complete

[ AKAN DI REVISI SETELAH TAMAT] Assalamu'alaikum Namaku Dzakir Khafadi Usia ku 22 tahun Dan aku merupakan penghafal Qur'an (Qori) Aku hidup di keluarga yang taat dan patuh pada Agama Islam dan aku merupakan anak satu satunya. Sejak kecil aku telah diajarkan untuk menghafal Qur'an, Aku tinggal dan berpendidikan di Pesantren yang terletak negara Mesir, Kairo. Aku tidak terlalu mengenal orang tua ku karena sejak kecil aku hanya diurus oleh Ustadz disana bukan dengan kedua orangtua ku.. Namun tak perduli walaupun aku tak sama seperti anak lainnya yang sejak kecil diurus oleh orang tuanya, Aku tetap mencintai kedua orang tuaku dengan tulus meskipun aku belum terbiasa memiliki interaksi bersama mereka. Dan Allah tau, bahwa selama ini yang ia kehendaki adalah yang terbaik untuk jalan hidupku.