THE QUEEN HAS RETURNED
  • Reads 1,806
  • Votes 203
  • Parts 6
  • Reads 1,806
  • Votes 203
  • Parts 6
Ongoing, First published Jul 27, 2018
Tanpa dirinya sadari, bahwa dirinya adalah orang yang sangat ditunggu kehadirannya oleh penguasa kegelapan. Dia adalah Jisoo , seorang gadis di akhir tahun sekolah menengah atas disalah satu sekolah ternama. 

Suatu waktu Jisoo ketika dirinya ingin beristirahat di taman belakang sekolah, taman yang jarang dikunjungi para siswa. Dibawah pohon yang besar, terdapat cahaya indah yang menarik perhatian Jisoo. Akhirnya Jisoo mencoba mendekat, tanpa sepengetahuan dirinya cahaya tersebut adalah salah satu portal menuju dunia lain.

Hari pertama ia melihat sebuah cahaya kemilau seperti berada di sebuah mimpi, sehingga Jisoo tidak memikirkannya begitu dalam. Dirinya mengira bahwa apa yang ia lihat adalah sebuah halusinasi semata karena terbawa kantuk yang sangat kuat. Sehingga hal ini membuat ia merasa tidak bisa fokus dan mencerna apa yang ia lihat. Apakah ini sebuah keberuntungan atau mala petaka baginya. 

Beberapa hari kemudian, Jisoo melakukan hal yang sama. Ia memilih untuk menghabiskan waktu di taman belakang sekolah, dimana sebuah pohon rindang yang besar terdapat di belakang sekolah. Pohon besar yang sudah berusia ratusan tahun namun tetap cantik dan sehat. Siapapun yang melihat pohon ini akan merasakan hal yang tidak dapat dijelaskan, dimana mata akan terus memandang dan badan tergerak sendiri untuk mendekati pohon itu. Serasa ada sebuah magnet yang menarik kita untuk mendekat.

Saat Jisoo hendak mencari tempat terbaik untuk beristirahat di sekitar pohon besar tersebut, sebuah cahaya terlihat. Semakin jelas dan tajam.
Disinilah petualangan Jisoo dimulai.
All Rights Reserved
Sign up to add THE QUEEN HAS RETURNED to your library and receive updates
or
#5602019
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
Become An Antagonist  cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
The Bride Of Olympus cover
Kota Seribu Lantai cover
The Screet Life [Terbit-OPEN PO NOW✔️] cover
Transmigrasi Twins Antagonis cover
Honey in His Venom (On Going) cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
DANGER cover

JOANA, SHE IS AN EXTRAS

49 parts Ongoing

Sebagai orang luar, Joana seharusnya hanya menjalani hidupnya tanpa memengaruhi alur utama. Dan ya, Joana memang tidak berniat merusak cerita yang telah ditulis oleh penulis. Namun, tanpa Joana sadari dengan kehadiran jiwanya yang memasuki raga dari seorang figuran yang berperan sebagai sahabat dari antagonis lelaki sudah dapat menjadi awal mula rusaknya alur cerita. Mampukah Joana tetap mempertahankan niatnya untuk tidak mencoba melawan arus dari cerita yang telah ditetapkan? *** Highest Rank: #1 antagonis 8/1/25 #2 transmigrasi 10/1/25 #1 figuran 10/1/25 #1 dunianovel 10/1/25 #2 fantasi 11/1/25 #1 teen 12/1/25 #4 baper 12/1/25 #10 fiksiremaja 12/1/25 #4 acak 12/1/25 #1 sekolah 14/1/25 #1 novel 14/1/25 #12 fantasy 1/2/25 #1 Isekai 9/2/25 Start: 6 Januari 2025 Finish: - Mentahan sampul by Pinterest