BAIT PERTAMA
  • Reads 463
  • Votes 117
  • Parts 8
  • Reads 463
  • Votes 117
  • Parts 8
Ongoing, First published Aug 07, 2018
[REVISI SETELAH TAMAT]


Namanya Aqillaurenza. Manusia dengan hidup kelabu, yang tak punya warna lain selain itu.

Ini bukan teka-teki, karena tokoh utama tak suka bermain sembunyi-sembunyi. Ini adalah tentang manusia yang enggan mencari kunci bahagia untuk membuka gembok lukanya yang mengurung sekian lama. 

"Semesta, tolong lakukan apa saja supaya perempuan istimewa itu tidak merasa sendiri. Kirimkan bantuan apa saja, entah dalam wujud lembayung senja atau si mungil sabit di langit.

Aku tidak ingin hujan ambil alih perihal sepinya. Sebab caranya tak pernah sinkron dengan jiwanya. Perihal rasa yang tak baik-baik saja, dibiarkan sembunyi begitu saja dibalik rinainya. 

Semesta, tolong bilang padanya, jangan pernah mengunci sedih yang memaksa gemboknya untuk terbuka.

Semesta, Anaf sayang Qilla."

-Hanis Ahnafandhi


copyright © 2018
All Rights Reserved
Sign up to add BAIT PERTAMA to your library and receive updates
or
#10ahnaf
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ALFA  cover
My Little Angel  cover
Lauhul Mahfudz  cover
Starla cover
My Maid 21+ cover
Sister's Of Antagonis  cover
ARGA : LIMERENCE cover
VIENNO LAKARSYA cover
Pewaris Tunggal 1 [NEW VERSION] cover
Say My Name cover

ALFA

61 parts Complete

Gimana jadinya kalau seorang badboy jatuh cinta pada pandangan pertama? Pada seorang gadis yang ternyata adalah adik dari sahabat kakaknya? Ketua geng yang seharusnya sangar di depan anak buahnya malah berubah bucin, sebucin-bucinnya sama si cewek 😭😭 OMG! Bisa bayangin gak sih gimana lucunya seorang Alfarezin Keano Adibaskara kalau sedang di mabuk cinta?? Penasaran? Yukk kepoin ceritanya!! ⛔JANGAN LUPA FOLLOW SEBELUM MEMBACA⛔ ❤Highest Rank #1 couplegoals ❤Highest Rank #1 Marriagelife ♥Highest Rank #1 Mostwanted ❤Highest Rank #1 Youngadult ❤Highest Rank #1 Gaby ❤Highest Rank #1 Playboy ❤Highest Rank #1 Alfa ❤Highest Rank #1 Geng ❤Highest Rank #3 Romantis ❤Highest Rank #5 couple ©20 July by. uchihacia