BABY STEPS [ON HOLD]
  • Reads 1,242
  • Votes 166
  • Parts 6
  • Reads 1,242
  • Votes 166
  • Parts 6
Ongoing, First published Aug 08, 2018
Butuh waktu berapa lama sampai kita akan benar-benar bertemu dengan sang jodoh? 

Choi Yuna dihadapkan dengan lima kandidat lelaki yang berpotensi menjadi gebetannya. Ia kesulitan untuk menentukan siapa yang sebenarnya ia inginkan. Karena kelimanya punya nilai minusnya masing-masing, tentu saja juga dengan kelebihan mereka yang sering membuatnya baper, tak jarang juga membuatnya dilema panjang. Padahal niat awalnya ia hanya menginginkan calon yang memenuhi dua kriteria idamannya saja, yaitu perhatian dan penuh kasih sayang. 

Apa dirinya yang terlalu pilih-pilih?


Copyright ©2020
All Rights Reserved
Sign up to add BABY STEPS [ON HOLD] to your library and receive updates
or
#24bangtanfriend
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Tanda Seru cover
Hangatnya Ranjang Ayah Muda cover
Imperfect Couple cover
Cinta Yang Melebur Di Desa [TAMAT] cover
Mysha(21+)  cover
Love For Rent (Antagonist Love Story) cover
5 Criteria To Be My Boyfriend cover
Susu Supir dan Satpam cover
because of my stupidity cover
Bitha for the Beast [Completed] cover

Tanda Seru

38 parts Ongoing

"Pergi dari Indonesia atau kau akan mati menderita." Itu seruan yang mengerikan, tetapi kenapa masih banyak yang bertahan di negeri ini? Santoso merelakan beasiswanya demi menjadi musuh pemerintah, alhasil ia harus meninggalkan Indonesia. Hanya ada dua hal berharga yang ia bawa untuk bertahan hidup di Rusia. Nomor satu adalah kepintarannya, dan nomor dua adalah putri bungsu Soeryo Diningrat. Siapa sangka, putri bungsu orang terkaya nomor satu di Indonesia itu, akan menambah keseruannya membalaskan dendamnya kepada tanah airnya sendiri. © Brain Washer copyright 2024