Marry Me, Please!
  • Reads 87,375
  • Votes 9,161
  • Parts 27
  • Reads 87,375
  • Votes 9,161
  • Parts 27
Ongoing, First published Aug 16, 2018
Kenapa kamu nggak mau nikah sama aku? Oke, kalau kamu nggak mau, gimana kalau aku nawarin nikah kontrak? setahun? Dua tahun?

-Ken Pratama-

Enggak! Kamu tahu kenapa? Pernikahan itu bukan sesuatu yang bisa kamu buat lelucon sesukamu. Bahkan orang yang sudah siap saja belum tentu benar-benar siap. Mereka hanya siap menikah, bukan siap berumahtangga!

-Nanda Parasayu-

Apa dia sudah gila? Mengejar Nanda hanya agar wanita itu mau menerima tawarannya. Menikah dengan pria sinting, teman dari Boss-nya, yang baru Nanda tahu kalau pria itu peracik kopi. Atau istilah kerennya barista. Dan yang membuat Nanda tidak mengerti adalah ketika tiba-tiba pria itu datang mengulurkan tangannya dengan senyum menawan.

"Ken, temannya Bayu. Aku taksir kamu masih single," tebaknya tersenyum menilai.

Ini bukan salah Nanda yang menilai pria berambut sedikit ikal itu sedikit sinting. Caranya mengenalkan diri sudah cukup bagi Nanda untuk menarik kesimpulan. Benar kan? Tidak tahu bagaimana Bayu bisa memiliki teman seperti dia.
All Rights Reserved
Sign up to add Marry Me, Please! to your library and receive updates
or
#53barista
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Forbidden Love: KAISER cover
GAVIN 21+ cover
Hello, KKN! cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Dark Love cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover
My Uncle 18+  cover
Obsession cover

Forbidden Love: KAISER

32 parts Ongoing

Menjadi selingkuhan dokter Spesialis? Luna menghempaskan norma yang ada dan terperangkap oleh pesona dokter Kaiser yang begitu panas dan sempurna.