Sebuah kapal kecil dan sederhana sedang berlayar untuk mengantarkan para penumpang menuju seberang. Kapal itu pun mulai berjalan dengan begitu tenang, deburan ombak yang tidak begitu besar ditambah hembusan angin laut yang begitu lembut membuat para penumpang hanyut dalam kenikmatan.