Perwira muda yang tiba-tiba terbangun di sebuah padang rumput setelah ia sadar akan apa yang terjadi sebelumnya. Sebuah ledakan dari ancaman seorang teroris saat ia bertugas, dan berakhir tanpa tahu menahu berpindah ke padang rumput nan luas dan bertemu seorang Dewa Kehidupan. Dewa itu akhirnya bersemayam di tubuh Perwira tersebut karena bagi Dewa tersebut Perwira ini adalah seorang manusia yang unik. Dengan ingatan aslinya yang menyatu dengan Dewa tersebut Perwira itu pun pergi berpetualang di dunia yang tidak ia kenali ini.All Rights Reserved