The Shabby Girl ✔
  • Reads 129,599
  • Votes 7,238
  • Parts 31
  • Reads 129,599
  • Votes 7,238
  • Parts 31
Complete, First published Sep 08, 2018
Biarkan aku lari! Menjauh dari semua kegilaan dunia yang abadi. Biarkan aku bersembunyi! Membuang segala kenangan yang menyakitkan hati. 


Tidak ada yang tahu siapa namanya, karena memang ia terbiasa tanpa nama. Ditendang dan dimaki. Raganya masih utuh, namun tak yang tahu seberapa remuk jiwanya. Yang ia ingin kan hanya kematian. Namun seakan kematian tahu, semuanya tak akan semudah bayangannya. Bahkan untuk mati pun sulit. Bagaimana ia bisa bertahan hingga 19 tahun lamanya? 


Cerita tentang seorang gadis gelandangan, di penghujung hari yang kejam, ia bertemu dengan seorang pria. Ia tahu arti tatapan pria itu. Jijik, benci, marah... apapun asal bukan tatapan bersahabat. Namun entah kenapa... ia rela semua orang membencinya, asalkan bukan pria ini...
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add The Shabby Girl ✔ to your library and receive updates
or
#618hurt
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Scent Of Love  cover
Tentang Kita cover
SERA cover
ARNOVEA: Second Life His Wife (END) cover
CROWN (END) cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Forbidden Love: KAISER cover
Shilly-Shally cover
pantrologimata  cover
The Angel Of Death [Completed] cover

Scent Of Love

8 parts Ongoing

Delapan tahun cukup mengubah banyak hal... Siapa yang tidak mengenal Rain Ganendra, perempuan angkuh tak tersentuh dengan kata-kata setajam belati? Seorang wanita yang selalu berada di puncak, menuntut penghormatan yang memang layak didapatkannya sebagai pewaris Ganendra Meratu Logistik, perusahaan logistik terkemuka yang diwariskan turun-temurun dalam keluarganya. Di sisi lain, media selalu memuja Aidan Savian Bagaskara sebagai salah satu the most eligible bachelors in Indonesian. Nama pria itu harum sebagai pewaris DeepCore Resources, perusahaan pertambangan yang merupakan kebanggaan ayahnya. Dengan ketampanan dan kekayaannya, Aidan adalah sosok yang diidamkan banyak wanita. Waktu delapan tahun telah berlalu, namun hati Aidan masih terpaku pada satu gadis yang sama. Ketika takdir kembali mempertemukan mereka, api dari masa lalu mulai menyala kembali, membawa serta rahasia, luka, dan cinta yang tak pernah padam.