LAKNAT (Sampel Novel)
  • Reads 18,443
  • Votes 328
  • Parts 6
  • Reads 18,443
  • Votes 328
  • Parts 6
Complete, First published Sep 13, 2018
Mature
Di hari pernikahannya, seorang wanita gelandangan menyuruh Inggrid untuk pergi. Pada saat itu, Inggrid tidak menganggap seruan wanita gelandangan tersebut. Hari bahagianya tidak akan dia korbankan hanya karena racauan seorang wanita gelandangan, yang sama sekali tidak pernah dia kenal. Namun, sekembalinya dari berbulan madu, Inggrid mulai mengalami kejadian yang membuatnya tidak dapat mempercayai pikirannya sendiri. Sesuatu yang jahat mengintainya dari kegelapan. Siap merenggut janin yang ada di dalam kandungannya.

Siapakah yang bisa Inggrid percaya, saat semua orang mulai menganggapnya gila? 

******

Hari Jumat saatnya membaca Laknat
Yup, saya meng-update cerita ini setiap hari Jumat
So, jangan lupa masukkan cerita ini dalam reading list kamu, biar gak ketinggalan setiap chapter terbarunya.

******

Karena vomment itu adalah hak setiap pembaca, maka anda tidak wajib untuk melakukan vomment di dalam cerita saya ini. Pada hakekatnya sebuah cerita adalah untuk dibaca, bukan dikomentari. 😂
All Rights Reserved
Sign up to add LAKNAT (Sampel Novel) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
[✓][BL] Salted Fish Zombie by Syr-chan
187 parts Complete
⚠️ Raw Google Terjemahan ⚠️ Penulis: 芷衣 [Total 187 Bab] Rambut Ning Su lembut, kulitnya pucat, ekspresinya agak lesu, tubuhnya kurus, dan dia tidak pada tempatnya di tengah kerumunan orang yang lewat. Dia mendengarkan orang-orang di sekitarnya berdiskusi tentang cara menyelesaikan level dungeon ini, lalu bertanya: "Aku berhasil melewati level ini, apakah itu terhitung menyelesaikan level?" Orang-orang di sekitarnya memandangnya seperti orang bodoh: Sayang sekali. Setelah memasuki ruang bawah tanah, Ning Su benar-benar mulai menjalani kehidupannya sendiri. Jika ada tengkorak suram di kastil, Ning Su akan mengambilnya dan menjadikannya lampu malam agar tidurnya lebih indah. Air terjun itu berubah menjadi darah, dan dia memakan sup itu dalam panci susu kecil, matanya berbinar-binar. Kadang-kadang, ia juga membuat pakaian kecil untuk hantu yang merangkak di tanah. Kemudian, dia benar-benar selamat, para NPC melekat padanya, master hantu mengikutinya dan memanggilnya 'ibu', dan dia masih memiliki hati berdarah dewa bunga di dadanya. "..." Bagi Ning Su, ada makanan dan minuman di dunia horor yang tak terbatas, yang jauh lebih indah daripada kehidupan sebelumnya. Dia hidup di era kiamat dan dulunya adalah makhluk gaib, tetapi kekuatan gaibnya berbeda. Dia adalah makhluk gaib gelap khusus yang dapat menyerap semua hal gelap. Orang yang bertanggung jawab di pangkalan memintanya untuk memurnikan para zombie dan mengirimnya ke kelompok zombie. Dia berubah menjadi zombi kecil yang gelap. Manusia tidak menyukainya, semua makhluk gelap mencintainya.
You may also like
Slide 1 of 10
cantik itu luka cover
SATU SISI cover
[✓][BL] Salted Fish Zombie cover
KEBIASAAN BAIK MENJELANG 18+ cover
Best Friend Zone✅✅ cover
The Scandal cover
Punya Pacar Anak Teknik cover
Biarkan Aku Pergi cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover
𝑴𝒊𝒏𝒆 (TAHAP REVISI) cover

cantik itu luka

1 part Complete Mature

seorang gadis cantik yg banyak di sukai oleh para kaum Adam . bukan karena wajahnya yg cantik namun perilakunya terhadap setiap orang yg dia kenal dan berbicara sopan terhadap orang yg lebih tua. namun di balik itu dia menutupi luka yg paling dalam . pengen tahu kelanjutannya ceritanya yuk simak cerita ini!!!!!!