Yang patah hati begitu parah, pada akhirnya akan menemukan cinta yang begitu indah. Berkisah tentang seorang wanita yang sedang berjuang dalam melepaskan, merelakan dan melupakan pria nya. Ditengah-tengah lara nya, ia dipertemukan dengan seorang pria yang juga sedang belajar untuk mencintai lagi. Semesta tidak pernah kehabisan cara untuk memberi jalan pada hati yang baik untuk menemukan cinta yang baik, namun, apakah kali ini mereka dipertemukan untuk benar-benar bersatu atau hanya sekedar bersama? "Kita berdua adalah orang yang sama-sama penuh luka, yang dipertemukan Tuhan untuk saling menyembuhkan" - Jericho Yosua, alias Je. "Mari nikmati lara hingga kita berdua lupa bahwa kita pernah terluka" Nina Ruth Pramudita