Biorisiko: Kekacauan di Jawa
  • Reads 3,758
  • Votes 329
  • Parts 22
  • Reads 3,758
  • Votes 329
  • Parts 22
Ongoing, First published Sep 23, 2018
1 new part
Enam tahun setelah kejadian yang mengerikan di kota Minneapolis, semua orang kembali ke tempat mereka dengan aman dan selamat. Memperjuangkan kesejahteraan mereka masing-masing pasca musibah. Menikmati kebebasan dari rasa takut, panik, dan ancaman yang mematikan.

Namun, mimpi buruk kembali lagi. Oleh identitas yang tidak diketahui, virus jenis baru yang dapat membangkitkan kematian dalam bentuk mengerikan menyerang kota Jakarta. Menyebar dengan cepat ke segala arah hingga hampir seluruh pulau Jawa. Dua orang yang selamat dari bencana masa lalu kini harus menghadapi wabah mematikan itu sekali lagi.

Tak hanya bertahan hidup, mereka dan beberapa teman baru mengemban tugas yang berbahaya. Mengambil dokumen rahasia negara dan menuju tempat aman di Yogyakarta. Namun, mereka akan terlibat pada perang antara faksi teroris dan pemerintahan negara Indonesia.
All Rights Reserved
Sign up to add Biorisiko: Kekacauan di Jawa to your library and receive updates
or
#26ilmiah
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
CINTA DAN BENCI  cover
[Aku] Tentara Langit cover
B3 : Ethereal  cover
surviving elysian, can we? cover
Bad Boy On My Bed (Re-Publish) cover
only you [END] cover
Aspirations cover
Returning Humanity : Menyangkal Takdir Kehancuran cover
Knight In Another World ✔️ cover
Aeon dan Bocah Benih Labu cover

CINTA DAN BENCI

57 parts Ongoing

Perjalanan hidup dan asmara seorang polisi wanita