ROMEO OH ROMEO
  • Reads 48,003
  • Votes 3,091
  • Parts 47
  • Reads 48,003
  • Votes 3,091
  • Parts 47
Complete, First published Sep 25, 2018
Mature
Tampan, Sukses, terkenal. Kurang apa lagi coba? Tua muda, sampai anak-anak mengidolakannya. Bukan hanya karena wajahnya yang tampan, bukan hanya karena suaranya yang menenangkan, tapi juga kepribadian hangat, serta senyum ramah yang selalu ia tampilkan pada semua orang. Sesempurna itukah dia? Tidak. Ada cerita kelam yang dia harap bisa ia hapus dari ingatannya. Ada masa yang ingin ia gantikan dengan apapun jika ia bisa. Sayangnya tidak. Dan hidupnya tidak terlihat sempurna lagi ketika seorang gadis 21 tahun datang sebagai kutukan baginya. Kutukan cinta. Romeo oh Romeo....berjuanglah demi cintamu.

"This is not a drama not even a shakespiere story. it just you and me, and the love we have. Will you be my Juliet?"
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add ROMEO OH ROMEO to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hunky Dory 🔞 "FIN" cover
Scarlett In Paris ✅ (COMPLETED) cover
The Cursed Angel (TAMAT) cover
WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR cover
U & I (oneshoot 21) cover
Istri Manis Om Yuda(21+) cover
Arigatou, Toru-san! | Toru Yamashita [COMPLETED] cover
Hantu Tampan Nakal cover
Called Off My Friend's Wed #wattys2018 cover
HEAVEN cover

Hunky Dory 🔞 "FIN"

50 parts Complete Mature

Cerita ini turut serta dalam event tahunan Karos dengan tema Zodiak. Blurb: Ada satu ungkapan: Memang baik jadi orang penting, tapi lebih penting jadi orang baik. ~ Cuma gimana ya? Masalahnya tiap orang itu punya kamus berbeda dalam mengartikan kata 'baik'. Jadi kayaknya wajar sih kalau Voni harus berlapang dada melewati jam makan siang hanya dengan jajan siomai seharga lima ribu rupiah agar bisa meminjamkan uang pada Anna yang ngebet mau beli kalung BTS senilai dua juta rupiah. Oh, nggak cuma itu. Voni juga nggak keberatan gantiin Tora-sang kekasih hati-untuk ngajar dua jam setelah ia menuntaskan empat jam kelasnya. Voni pun santai-santai saja ketika tas, sepatu, sandal, gaun, dan aksesorisnya dipinjam. Karena apa? Ya! Jawabannya karena Voni baik hati. Tapi, tunggu. Kok lama-lama Voni capek sendiri ya? Apa jadi orang baik memang buat lelah kayak gini? ~ Nggak tegaan? Siap-siap saja orang yang tegaan sama kamu. Nggak enakan? Siap-siap saja orang yang seenaknya sama kamu. Prinsipnya satu: baik nggak sama dengan bodoh.