Entah apa yang terjadi saat pertama kali aku bertemu dengan dia . Saat itu aku masih berumur 13 tahun duduk dibangku kelas VII Mts Permata Bunda. Saat awal aku disapa olehnya ada yang aneh pada perasaanku. Setiap hari selalu ada kata "hai.. selamat pagi" yang dia keluarkan dari mulutnya yang tidak ada bosan bosannya mengucapkan kalimat itu kepadaku. Padahal aku selalu cuek gitu orangnya hehe.. Tapi setelah berhari hari aku mendengarkan kalimat itu aku mulai ngerasa ada yang aneh. Tiba tiba saat dia menyapaku, aku mulai deg deg an. Ada apa ini? Apakah aku mulai mencintainya?All Rights Reserved
1 part