Apa kalian tau artinya kesakitan yg sesungguhnya? Kesakitan yg sesungguhnya tak pernah bisa di ungkapkan dengan sepatah kata.. begitulah yg kupikir..mungkin bagi seseorang jika kita tidak di anggap oleh kedua orang tua itu adalah hal yg biasa..tetapi menurutku itu adalah rasa yang sangat sakit..di saat dunia jahat kepada kita tetapi kita tidak pernah mendapatkan sebuah dekapan hangat dari sosok yang namanya orang tua..dan...kita bukanlah manusia yang seperti di pikir orang lain. Dendam? Ya itulah yg kurasa tapi mau bagaimana lagi aku tidak bisa menyalahkan mereka ataupun membenci mereka...yang kubenci adalah..........DUNIA INI