Manusia yang gagal masuk ke dalam dunia penerbitan sebagai penulis sebanyak 20 kali? Memangnya manusia semacam itu benar-benar ada? Keberadaannya memang terdengar seperti sebuah legenda urban yang konyol, tapi penulis semacam itu pada kenyataannya benar-benar ada dan dia memiliki nama Akagi Kazuya, seorang murid kelas 2 SMA yang hidup dan berdamai dengan keputusasaan akan kemustahilan terbitnya karyanya di jagad penerbitan. Tapi kemunculan seorang gadis, Onodera Megumi, yang ternyata adalah seorang novelis seperti dirinya merubah hidupnya. Apa yang akan terjadi?All Rights Reserved
1 part