I'm Fine
  • Reads 3,953,520
  • Votes 300,703
  • Parts 34
  • Reads 3,953,520
  • Votes 300,703
  • Parts 34
Complete, First published Oct 15, 2018
Restu, seorang berandal dan biang onar sekolah, berani-beraninya memacari Nessa, sang Ketua OSIS. Tiada hari Restu tanpa kena omel Nessa. 
Restu yang selalu melanggar peraturan, dan Nessa yang selalu berusaha menertibkannya. 
Semua orang bilang, mereka nggak cocok satu sama lain. Teman-teman bilang Restu hanya akan memberi pengaruh buruk untuk Nessa. 
Toxic! 

Meski bagai kutub utara dan selatan, Restu benar-benar sayang Nessa. Sedangkan Nessa? Entah apa yang membuat cewek nyaris sempurna itu menerima Restu, karena sebagai pacar sikap Nessa terlalu cuek. 

Mau nggak mau, Restu jadi berpikir. Benarkah kata orang-orang selama ini? Nggak pantaskah Restu bersanding dengan Nessa? Benarkah rasa sayang aja nggak cukup agar mereka terus berlanjut?
All Rights Reserved
Sign up to add I'm Fine to your library and receive updates
or
#47masasma
Content Guidelines
You may also like
Lotus (JUPITER SERIES #2) by Puspaw22
3 parts Ongoing
[SPIN OFF SAMUDERA] Bagus Wijaya, Kapten tim basket di SMA Merah Putih. Anggota inti sekaligus wakil Ketua dari satu kelompok geng terkenal di sekolahnya yaitu geng Jupiter. Cowok dengan wajah teduh namun juga terkesan dingin. Ketampanannya berhasil menyita perhatian banyak cewek untuk mendekatinya. Banyak dari mereka berlomba-lomba untuk dapat melelehkan hatinya, walau belum ada yang berhasil melakukannya. Kedatangan Senia Rahayu, siswi baru yang beruntung mendapatkan bantuan kecil dari cowok populer seperti Bagus mulai merubah keadaan. Tidak ingin munafik, Senia juga mengakui jika lelaki itu tampan. Pertemuan pertama mereka berhasil merebut hatinya. Dari situlah pengejaran cintanya dimulai. Membuat Senia menjadi musuh bagi cewek satu sekolahan. Berhasil kah dia merebut hati Bagus? Bertahan dengan masa lalu yang ternyata masih membayangi lelaki itu. *** "Kamu mirip polar bear!" ujar Senia. "Polar bear?" Bagus mengerutkan kening melihat cewek yang duduk di pinggir lapangan menungguinya yang baru saja selesai berlatih basket. "Kamu dingin kaya dia, tapi bisa juga jadi galak dan serem." Senia mengeluarkan cengirannya. "Lo kaya lotus," ujar Bagus, "Berusaha keliatan kuat dimusuhin banyak cewek-cewek satu sekolahan, membaur di kehidupan gue demi mendapatkan hati gue, dan bertahan walau selalu dapat penolakan." "Bagus-" "Jauhin gue! Gue bersikap baik bukan karena suka, jadi jangan salah paham." Bagus pergi meninggalkan Senia dengan menggendong tasnya. #JUPITERSERIES ☑️ PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!! ☑️ MURNI PEMIKIRAN SENDIRI TANPA COPAS!!
Toxic by SitiUmrotun
60 parts Complete
AKBAR ADJI PANGESTU [A K B A R] Yang orang lain tahu, Akbar itu: •Kalem. •Baik hati. •Pintar. •Ramah. •Jomblo. Yang Mia tahu, Akbar (pacar sintingnya) itu: RACUN yang paling mematikan. •Kalem? Rasanya Mia ingin merekam tingkah Akbar di belakang mereka agar mereka tahu seberapa kalem seorang Akbar saat hanya berduaan dengannya. Apa definisi kalem itu sering menyelinap masuk ke kamar pacarnya lewat jendela? Begitu? Kekaleman jenis apa kalau malem-malem mengganggunya dan meminta yang aneh-aneh? •Baik hati? Dari sisi mana Akbar terlihat baik hati? Setiap hari mengamuk karena masalah sepele sampai Mia ingin meledakkan kepala cowok itu. Pemarah, tukang cemburu, tukang ngatur, dan suka seenaknya sendiri, apa itu namanya baik hati? •Pintar? Untuk yang satu ini Mia percaya. Akbar memang pintar. Sangat. Selalu menjadi juara umum menjadi salah satu bukti. Catatan prestasi sejak di bangku sekolah dasar semakin meyakinkan. Tapi, apa arti kepintaran itu jika membuat cowok itu sombong? Telinga Mia sakit setiap kali mulut laknat Akbar menyebutnya bodoh. Mia ingin bunuh diri setiap kali Akbar menjadi guru privat untuknya. Guru privat yang memiliki aturan gila. •Jomblo? Kali ini izinkan Mia mencekik Akbar yang tidak pernah mengakuinya sebagai kekasih cowok sinting itu. *** REANDRA MIA ESTERINA [M I A] Dicap sebagai siswi paling bengal, urakan, langganan guru BK, tangguh, dan populer. Kehidupan mewah dari orangtua, menunjang gayanya. Sekiranya itulah penilaian orang-orang -kecuali Akbar- tentang Mia. Di mata Akbar Mia hanya tetangganya yang bodoh, manja, dan haus kasih sayang. Cewek itu perlu sedikit pelajaran hidup darinya. Semua berjalan seperti yang Akbar mau-Mia tunduk padanya. Tanpa sadar hal itu membuat siapa sosok aslinya terungkap
You may also like
Slide 1 of 10
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
I'm Alexa cover
Lotus (JUPITER SERIES #2) cover
THEORUZ cover
Y & W [END] cover
FIX YOU cover
Tears In Heaven cover
Toxic cover
Love Me Like You Do cover
Drystan : Sweet But Fierce! cover

Antagonis's Secret Wife (Slow up)

43 parts Ongoing

(𝐒𝐞𝐫𝐢𝐞𝐬 𝐓𝐫𝐚𝐧𝐬𝐦𝐢𝐠𝐫𝐚𝐬𝐢 5) ғᴏʟʟᴏᴡ ᴅᴀʜᴜʟᴜ ᴀᴋᴜɴ ᴘᴏᴛᴀ ɪɴɪ ᴜɴᴛᴜᴋ ᴍᴇɴᴅᴜᴋᴜɴɢ ᴊᴀʟᴀɴɴʏᴀ ᴄᴇʀɪᴛᴀ♥︎ ______________ Pernah dengar kata seorang antagonis terlahir dari orang baik yang tersakiti? Mungkin itu juga yang Bulan Nayara Ayudisha labelkan pada salah satu tokoh Antagonis berperan jahat dalam novel Fatamorgana, Sagaragas Gelano Andromeda tokoh pria yang memiliki masa kecil suram dan gelap karena dibuang kedua orang tuanya hingga mendapatkan banyak bullying dari anak sebayanya. Siapa sangka laki-laki yang memiliki garis bekas luka diatas alisnya justru tumbuh menjadi pria dewasa dengan kepribadian keras juga dicap berhati dingin oleh semua murid SMA Amandora, sekaligus pemimpin gangster besar bernama CERBERUS yang dalam artian adalah anjing dari neraka, dibalik karakternya yang hanya muncul di akhir cerita hanya untuk menyempurnakan kedua pemeran utama. Tujuan hidupnya hanya untuk membalaskan dendam pada setiap orang yang dulu mencelanya hingga dia diambang kematian. Sekarang bagaimana jadinya jika Bulan memasuki salah satu peran dalam novel itu? Peran Rembulan Marliana Amarylis Antagonis perempuan yang menjadi sebab adanya bekas luka diwajah Sagara, apakah tekadnya untuk menjauhi peran jahat dirinya akan berjalan mulus saat keduanya malah terjalin dalam satu ikatan pernikahan?