OBSESSION (END)
  • Reads 9,178
  • Votes 968
  • Parts 47
  • Reads 9,178
  • Votes 968
  • Parts 47
Complete, First published Oct 22, 2018
TRILOGY OF LABYRINTH
#1 OBSESSION
#2 SECRETS (ft Axelle Kang) 
#3 BUTTERFLY (ft Chaca Kim) 

Plot : 
Yun dan Sean adalah sepasang kekasih dengan kepribadian yang berbeda, Yun yang penyayang dan lembut mampu menaklukan sifat keras dalam diri Sean. Sean yang merupakan ketua genk motor tersohor sangat mencintai Yun, pria itu juga posesif pada Yun. Yun juga memiliki perasaan yang sama, walau sering dibuat jengkel oleh sifat kekanakan pria itu. Mereka bahagia memiliki satu sama lain, tapi... 

Semuanya berubah kala Yun harus pergi, kondisi keuangan keluarganya merosot tajam. Yun tak ingin pergi, ia ingin bersama Sean. Tapi Sean berubah, pria itu membuatnya memutuskan untuk pergi dari sisinya. Ia mencoba memulai kehidupan baru dengan kepribadian baru, ia pun bertemu pria berkepribadian tak tersentuh. Sama dengan Sean, pria itu adalah anggota genk motor di kota itu. Saat pria itu tak sengaja mendekatinya, semua orang jadi menjodoh-jodohkan mereka, Yun pun memutuskan untuk dekat dengan pria sekali lagi. Tapi suatu hal terjadi, membuatnya harus memikirkan ulang keputusannya.

Apa keputusannya benar? Apa Sean benar-benar mengkhianatinya? Bagaimana kalau Sean kembali untuk menjemput Yun? Akankah kedua pria ini bertemu? Lalu, apa yang akan terjadi?

#315 in thriller (16092019)
#189 in bully (16092019)
#151 in kimsohyun (17082021)
All Rights Reserved
Sign up to add OBSESSION (END) to your library and receive updates
or
#593sehun
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Cigarettes After School   cover
BAD BODYGUARD : SESTAL cover
The Mysterious Man-[Viera Putri] cover
(¹) 𝐙𝐈𝐎𝐍𝐍𝐄 || 𝐓𝐨 𝐁𝐞 𝐋𝐨𝐯𝐞𝐝 cover
Perfect Obsession [TERBIT] (JUPITER SERIES #1)  cover
Stay [COMPLETED] cover
Psycho Boy [TAMAT] cover
𝐌𝐀𝐒𝐊𝐄𝐃 𝐌𝐈𝐋𝐈𝐓𝐀𝐑𝐘 cover
Penulis Seperti Bunda cover
Shotgun cover

Cigarettes After School

14 parts Ongoing

⚠️ SEMUA KEJADIAN DI CERITA INI TIDAK UNTUK DITIRU⚠️ Hampir setahun di kelas yang sama, mendadak Ryo Chandra mulai penasaran dengan salah satu teman sekelasnya yaitu Fattana. Fattana sendiri adalah seorang gadis biasa-biasa saja dan jarang berkumpul dengan teman sekelasnya, ia lebih suka memainkan gawai-nya di jam istirahat daripada pergi ke kantin bersama teman perempuannya. Lantas itupun membuat Ryo penasaran. Apakah gadis ini antisosial? Sepulang sekolah, Ryo mengikuti Fattana dari kejauhan. Ia pun ditampar sebuah fakta yang sangat mencengangkan. Laki-laki ini pun sampai tak bisa berkata-kata lagi. "Gue kasihan sama lo, Fat ...." START : Jan, 2024 END :