19 parts Ongoing MatureBagiku, pernikahan itu mirip dengan Dua roti sarapan pagi. Dua roti yang berbeda, disatukan, dengan cinta sebagai menteganya. Dan mentega ? Itu bisa habis.
Sebenarnya, ada banyak cara untuk menikmati agar Dua Roti ini tetap bersatu.
Tapi, Bagaimana jika Rotinya yang telah berjamur ? apa mereka masih menyatu ? Meski menteganya berlimpah, Tetap saja mereka tak bisa lagi menyatu
Sama seperti pernikahanku sekarang, pada kasusku, Rotinya membusuk. Istriku main gila dengan perempuan lain. Lalu ? Apa aku masih tetap bersatu dengannya ? Meski cintaku masih banjir padanya ? Tidak. dia akan membawa aku ikut membawa aku membusuk.
Aku. Dan cintaku.
Aku Kim Jennie. Ini adalah kisahku dalam mempertahankan rumah tanggaku yang porak poranda karena hadirnya orang ketiga. Ku harap, kalian belajar banyak dari apa yang terjadi padaku. Hidup adalah pelajaran, meski kau mendengarnya dari hidup orang lain.