Nggak sepenuhnya semua yang lo rencanain dan terlihat lancar akan berakhir mulus. Sebuah kisah tentang perjuangan seorang remaja laki-laki bernama Kila Ellensmere. Anak laki-laki ini salah satu tipikal cowok playboy di SMA. Salah satu dari tiga ace di tim basket sekolahnya, gitaris dari band yang udah manggung dimana-mana, serta peringkat 3 besar diangkatannya. Apa coba yang nggak buat dia?