Story cover for Juni Bersemi by daniyalalawi
Juni Bersemi
  • WpView
    Reads 127
  • WpVote
    Votes 17
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 127
  • WpVote
    Votes 17
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Nov 06, 2018
Dua orang yang sejak kecil sejatinya kerap berdekatan disetiap kesempatan. Namun mereka tidak pernah bertemu, berhadapan, apalagi berbicara secara langsung.
 Hingga datang saat dimana mereka dipertemukan di waktu yang tepat, setelah 15 tahun berdekatan tanpa saling mengenal. Hingga akhirnya mereka sampai pada satu titik dimana mereka memutuskan untuk menjalin sebuah hubungan yang diwarnai dengan berbagai tantangan dan perjuangan yang begitu berkesan bagi mereka. 

Mengapa sebelumnya mereka tidak mengenal satu sama lain? Padahal tempat tinggal mereka saling berdekatan? 

Dimana mereka dipertemukan?

Apa yang membuat mereka bisa saling jatuh cinta?

Baca cerita selengkapnya.
All Rights Reserved
Sign up to add Juni Bersemi to your library and receive updates
or
#326haru
Content Guidelines
You may also like
BACK TO FRIEND | JUNGHWAN X HAERIN (TAMAT) by kaariinaabluu
31 parts Complete
Bagi banyak orang, Teresa dan Lionel tak lebih dari dua orang asing yang kebetulan duduk di kelas yang sama-tanpa kisah, tanpa kenangan. Tapi di balik diamnya mereka, tersimpan cerita yang pernah begitu hidup di kota kecil jauh dari Jakarta. Dulu, mereka adalah sepasang kekasih yang saling menggenggam erat di Inggris, menjadikan satu sama lain rumah dalam dunia yang asing. Namun, tidak semua kisah indah berakhir bahagia. Sebuah pertengkaran hebat memutuskan benang di antara mereka. Lionel kembali ke Jakarta lebih dulu, meninggalkan Teresa dalam ketidakpastian yang mengikis perlahan. Sejak hari itu, keduanya tak pernah saling mencari, seolah ingin berpura-pura bahwa cinta itu tak pernah ada. Dua tahun berlalu. Takdir mempertemukan mereka kembali-bukan di kedai kopi tempat mereka biasa tertawa, bukan di taman tempat mereka dulu saling menatap, tapi di sekolah yang sama, di kelas yang sama. Kini mereka berdiri di bawah atap yang serupa, namun dengan jarak yang jauh lebih dingin dari sebelumnya. Mereka tidak berbicara. Tidak saling menyapa. Hanya tatapan yang sesekali bertabrakan-penuh amarah yang tertahan, rindu yang tak diakui, dan bayang-bayang masa lalu yang belum benar-benar mati. Mereka mencoba menjadi asing, tapi hati tidak pernah bisa benar-benar lupa. Dan pertanyaannya kini sederhana: apakah kisah ini akan berakhir sebagai dendam yang terus tumbuh, atau diam-diam menjadi awal dari pertemuan yang tak pernah mereka duga?
You may also like
Slide 1 of 8
Cerita Kita cover
Menunggu Waktu, Menemukan Dirimu  cover
BACK TO FRIEND | JUNGHWAN X HAERIN (TAMAT) cover
My Panda cover
Cinta Untuk Prajurit Lautan cover
Arranged Marriage gen Z cover
Tentang Lionel : Cerita dari Catherina cover
Lost In Your Song  cover

Cerita Kita

9 parts Complete

Awal pertemuan hanya biasa saja, saling menyapa tak menyimpan maksud apa-apa. Kemudian pertemuan kedua, mulai malu-malu dengan sorotan mata yang tajam diantara gadis dan lelaki. Seiring jalannya waktu hadirlah seorang mantan yang membuat Bianca bertanya apakah ini kebetulan atau sudah di rencanakan. Bagaimana kisah-kisah dan konflik Bianca? Cus! Mari kita bongkar bersama.