"Wanita terbaik"
Nabi Muhammad Sallahu'Alaihi Wassalam pernah ditanya, "Wanita seperti apa yang terbaik?"
Beliau menjawab "Saat engkau melihatnya, engkau merasa bahagia"
----------------
Rafardhan Alif Athalla, seorang laki2 idaman semua perempuan disekolahnya, selain memiliki wajah yang tampan dan badan yang gagah.. Alif juga termasuk salah satu anggota tim basket yang menjabat sebagai Kapten. Alif dibesarkan dari keluarga yang sangat kaya raya. Hanya saja keluarganya terlalu sibuk sampai tidak pernah mengajarkan ilmu agama kepada Alif dan adiknya, Asya. Dan, semenjak ia bertemu dengan Ainun, perempuan cantik yang sangat menjaga pandangannya dari lawan jenisnya itu membuat Alif tertarik dan penasaran dengan diri Ainun, Alif ingin sekali mengenal Ainun lebih dalam lagi sampai akhirnya ia mencoba untuk belajar mengenal tentang dunia islam di salah satu madrasah milik ayah Ainun.
----------------
Mau tau apa yang terjadi setelah Alif belajar di madrasah milik ayah Ainun?