Story cover for Vanilla by WulanArikartika
Vanilla
  • WpView
    Reads 285
  • WpVote
    Votes 30
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 285
  • WpVote
    Votes 30
  • WpPart
    Parts 7
Ongoing, First published Nov 11, 2018
_"Perasaan bukanlah suatu sungai yang bisa dibendung jadi ungkapkan lah"_

Vanilla Allexsandra, cewek galak tapi menawan. Pintar namun tak punya banyak teman. Selalu jadi bahan incaran lelaki di sekolahnya tapi hanya satu lelaki yang bisa ia jadikan tempat untuk menjadi dirinya sendiri yaitu Keilan.

Keilan  alvaroni , sahabat Vanilla sejak kecil. Parasnya tak kalah menarik dikalangan teman-temannya. Supel dan selalu menjadikan dirinya benteng untuk Vanilla.

Vanilla mengira bahwa ia sangat kenal dengan Keilan . Namun Keilan memiliki satu rahasia yang tak diketahui oleh Vanilla, yang berhubungan dengan kematian sahabat mereka Lina.

#9_lina(30des-19)
#21_vanilla(28des-19)
All Rights Reserved
Sign up to add Vanilla to your library and receive updates
or
#29ttm
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Semanis Hati Vanilla (Terbit Buku & Ebook) cover
Dialog alam mimpi [END] cover
the way you hurt me (ON GOING) cover
About Elang cover
Takdir yang Menyatu  cover
Kelas A [End] cover
TITANIA [ ON GOING ] cover
Scarf cover
PSEUDO (END) cover

Semanis Hati Vanilla (Terbit Buku & Ebook)

57 parts Complete

Sebagian cerita sudah dihapus oleh penulis karena kepentingan terbit buku dan e-book. Order buku Semanis Hati Vanilla di Shopee Cerita Hemafee atau etalase Tik Tok Shop @novellovela.id dan e-book di Play/Google Book. Setiap gadis jika sedang patah hati pasti mengalami frustasi dan melampiaskan remukkan hati dengan melakukan hal nekat. Berbeda dengan gadis manis bernama Vanilla, meski sedang patah hati, tidak melakukan hal nekat, justru ia membuat kue-kue lantas memakannya dengan lahap. Mendapat perundungan dari teman-teman sekolahnya karena perasaan Vanilla kepada Danu bertepuk sebelah tangan. Malu, patah hati dan rasanya ingin menghilang dari dunia, membuat Vanilla stres dan ingin segera lulus sekolah. Sejak kejadian itu, Vanilla enggan lagi jatuh cinta kepada laki-laki. Kelulusan sekolah waktu yang dinanti oleh Vanilla. Cita-cita Vanilla untuk melanjutkan ke perguruan tinggi di universitas harus dikubur, digantikan dengan membuka usaha kue. Kegigihannya menjalani hobi sampai buka usaha membuat kue, Vanilla bertemu dengan seorang pria asal Tiongkok. Anzel mengajarinya merawat, mencintai dan percaya diri sendiri. Vanilla dan Anzel jadi teman bisnis yang membuat Danu tidak suka. Manakah yang akan dipilih Vanilla? Kue-kue yang manis atau justru cinta? Cerita Vanilla berlanjut ke novel Mochi dan Matcha (Season 2)