DANDELION (Aku bukan Orang Ketiga)
  • Reads 261,698
  • Votes 13,173
  • Parts 44
  • Reads 261,698
  • Votes 13,173
  • Parts 44
Complete, First published Nov 12, 2018
Mature
Tak ada yang bisa menjabarkan posisi hatiku kini, tak kala orang yang paling kucintai mengutarakan kalimat yang membuat mataku kian memanas. Namun bukankah sebagai istri yang baik aku harus merelakannya. Ya merelakan suamiku menikahi wanita lain dihari itu.

 "Nikahi dia kak , aku ikhlas jika harus di poligami" ucap Liona di pagi hari.

"Tapi Lion, Orang tuaku pasti tidak akan setuju". Seru suaminya waktu itu.

"Jelaskan pada mereka yang sebenarnya kak, pasti mereka akan merestui pernikahan kalian." Kembali Lion meyakinkan suaminya.

"Maafkan aku Lion." Hanya itu yang dapat dikatakan Dande suaminya. "Aku baru menyadari kesalahanku setelah semua kekacauan ini terjadi." Imbuh pria itu.
 
Tak ada yang bisa mengubah takdir ataupun menyalahkannya. Seperti takdirnya sekarang, dia tidak bisa mengubahnya ataupun menyalahkan semua yang terjadi pada hidupnya kini. Wanita itu hanya bisa sabar dan lapang dada menerima semua kenyataan pahit yang menimpa rumah tangganya kini.
Sebuah cerita yang mengisahkan sepasang suami istri yang menikah karena perjodohan. Namun sang suami masih menjalin hubungan dengan pacarnya dan suatu ketika sang pacar hamil. Menguji keikhlasan sang istri untuk menjalani POLIGAMI.
All Rights Reserved
Sign up to add DANDELION (Aku bukan Orang Ketiga) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
My Love Comeback(sequel Cupu my love )✅✔ cover
Punya Suami Serasa Tak Punya Suami cover
Pernikahan Wasiat  cover
Om Damian [Tamat] cover
The CEO's Secret Wife cover
Sultan Jatuh Cinta 3 : Anak Kedua [Versi Baru] cover
Aku Bukan Pelakor [END] cover
WEDDING FOR MY HUSBAND (SERIES 1) cover
Pengantin Pengganti [TAMAT] cover
OBSESSED (21+) cover

My Love Comeback(sequel Cupu my love )✅✔

58 parts Complete

7tahun berlalu setelah kelulusan Alyra dan Alfi. Alyra pergi keNew york bersama daddy dan omanya,kuliah disana dan hidup disana,dia sekarang memiliki usaha E.O. Alfi sendiri,dia memilh melanjutkan kuliah diuniversitas dijogja tempat dimana dulu orangtua Alfi kuliah. 5tahun dia menyelesaikan kuliahnya dan sekarang dia bekerja disebuah perusahaan penyewa jasa arsitek yang cukup terkenal dikota jogja.