Story cover for Rewind by zarazz27
Rewind
  • WpView
    Membaca 182
  • WpVote
    Vote 47
  • WpPart
    Bab 6
  • WpView
    Membaca 182
  • WpVote
    Vote 47
  • WpPart
    Bab 6
Bersambung, Awal publikasi Nov 12, 2018
----------------------------------------
Senja. Kirana Binar Senjakala lengkapnya. Penghuni kelas IPA-3 yang selalu dijodohkan oleh teman-temannya dengan manusia kelas IPA-1 yang bernama Langit.

Katanya, nama Langit dan Senja berhubungan. Jadi Langit Senja.

Uggh! Pokoknya, tangan Senja ingin sekali menabok orang yang mengoloknya. 

Namun, seakan telah digariskan hidup Senja, Senja selalu saja bertemu Langit setiap kesempatan yang tak pernah Ia duga. 
Ia merasa tak pernah membutuhkan Langit. Sebagaimana Langit, Ia juga merasa tak pernah membutuhkan Senja.

Namun, pada hakekatnya, langit selalu membutuhkan senja untuk menutup hari. Mengakhiri hari.
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan Rewind ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#614basket
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
Langit Senja [end] oleh Chocolatenuna
51 bab Lengkap
BUKAN VISUAL TAEYONG! PLAGIAT JANGAN MENDEKAT, ALLAH LIHAT LOH!! FOLLOW NYA JANGAN LUPA YAW YEOROBUNDEUL!!! -Tak perlu sempurna, cukup sederhana namun membuat bahagia Cinta pada pandangan pertama itu nyata ada nya. Mengisahkan tentang Langit dan Senja, dua remaja yang jatuh cinta pada pandangan pertama. Cinta yang terhalang keyakinan yang berbeda dan restu orang tua. Bukan hanya itu, cinta mereka terhalang sesuatu yang sampai kapan pun mereka tak akan bisa bersama. Senja, gadis strict parents yang tak di biarkan ayah nya jatuh cinta sebelum waktu nya, karena itu hal yang sangat di larang oleh agama nya, terlebih Senja adalah anak perempuan satu satu nya dari 5 bersaudara. Langit, pria angkuh namun humoris yang selalu di tuntut ini itu oleh ayah nya, selalu di salahkan dalam hal apapun, dan tidak di biarkan bahagia sedikit pun oleh ayahnya. Sehingga Langit mencari kebahagiaan di luar rumah dan mencari cara bagaimana dia bahagia. Dan beruntung dia bertemu Senja yang membuat dia bahagia selain dunia luar nya. "Cinta gue ke lo itu layak nya angin, nggak terlihat namun terasakan" Apakah keduanya akan bersama? Bagaimana kelanjutan nya? Penasaran? Mari kita pecahkan teka teki cinta mereka! Ayok ikutin cerita Langit Senja sampai ending. NOTE: jika ada kesamaan tempat,tokoh maupun cerita nya mungkin itu ketidaksengajaan, karya ini resmi dari hasil buah pikir saya, tidak ada unsur plagiat ataupun menjiplak. satu lagi ini bukan FF TAEYONG, makasi Stopp! Plagiat!!
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 10
Senja & Alam (Completed) cover
Seul, Love & Youth cover
LANGIT SENJA  (End) cover
Journey  cover
Langit & Senja [Sudah Terbit] cover
Langit dan Adel cover
Langit Senja [end] cover
Langit Artharendra  cover
Cerita dari Senja cover
Semesta, izinkan aku untuk mendapatkannya, ya? cover

Senja & Alam (Completed)

22 bab Lengkap

Follow dulu sebelum baca !!! ________________________________________ Senja Putri Angkasa. Wanita dengan segudang rahasia didalam kehidupannya. Wanita yang terlihat ceria,kekanakan dan manja adalah tamengnya sebenarnya dia kuat,tegar dan dewasa. Kedewasaan yang tumbuh karena luka. 'Kadang orang itu hanya ingin tahu tapi menolak untuk peduli,mereka hanya penasaran tanpa memberikan respect. Tidak semua masalah bisa diumbar buat khalayak ramai kak,bukan mereka yang akan menyelesaikan masalah saya tapi saya sendiri yang akan melakukan itu jadi tidak perlu banyak orang yang tahu mengenai itu' -Senja. Dia Alam. Pria cerdas dan dingin kepada semua orang hingga Tuhan mempertemukannya dengan wanita penuh misteri yang mengubah seluruh sudut pandangnya. 'Kenapa tidak berterus terang saja pada saya ?? Kamu terluka,kenapa mencoba menyembuhkan luka sendiri disaat kamu punya saya ??' -Parka Alam Sadewa. Start 2 April 2021 Finish 14 Mei 2021