Tough Girl
  • Reads 7,403
  • Votes 2
  • Parts 1
  • Reads 7,403
  • Votes 2
  • Parts 1
Complete, First published Nov 14, 2018
Dia yang suka tersakiti, memilih menikmati rasa sakit itu dengan senyuman.

Dia yang tidak pernah di anggap ada, memilih mengabaikan semua orang.

Dia yang selalu di benci dan di hina, memilih menumpahkan rasa benci pada dirinya sendiri.

Dia yang selalu di permainkan, memilih mempermainkan semua orang dengan sikapnya.

Dia yang sudah terlanjur kecewa, memilih memutus semua akses pada orang-orang.

Dia menjadi misterius dan penutup.

Dia berubah! Tidak ada lagi gadis berkacamata yang lugu dan baik hati, tidak ada lagi gadis nerd yang lemah lembut, dan tidak ada lagi gadis berponi yang cerewet dan ceria. Dia berbeda, dan dia berubah ketika tuhan mengujinya.
 
"Lo berubah! Lo bukan diri lo yang dulu" Jefan tertawa hambar kemudian menatap Tiara sendu "Bahkan Lo bukan Matahari gue yang dulu lagi" Jefan melanjutkan kalimatnya sambil menatap dalam-dalam iris coklat pekat tersebut.

"Gue memang berubah! Dan gue bukan gue yang dulu" Tiara balik menatap tajam iris hazel pekat milik Jefan "Gue bukan Matahari lo yang dulu lagi, tapi gue hanya sebatas bayangan bodoh di kehidupan lo" Tiara melangkah pergi setelah melanjutkan kata-katanya.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Tough Girl to your library and receive updates
or
#332myself
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Antagonist Badas Couple!! cover
ALFA  cover
He's My Boyfriend [TERBIT] ✓ cover
Om Rony cover
Lauhul Mahfudz  cover
My Little Angel  cover
VIENNO LAKARSYA cover
FIX YOU cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
AV cover

Antagonist Badas Couple!!

58 parts Ongoing

Season 1 (MASIH DALAM PROSES REVISI!!) Season 2 (MASIH DALAM PROSES REVISI!!) Alexa Arnold, si penggemar novel romance. Jiwa nya tiba tiba bertransmigrasi saat dia menyentuh satu buku aneh yang dia temukan di perpus sekolah nya. Dia menjadi Katryn Wingham, seorang anak SMA yang menjadi tunangan kepada watak utama di cerita itu. Namun, sial nya tunangan nya malah berselingkuh dari nya. Dan watak nya malah menjadi antagonis yang malang! "Buku aneh" "Widih keren, gue jadi antagonist nie. Peran favorit gue" "Kenapa malah antagonist nya yang tersakiti!" Bagaimana dengan nasib Alexa seorang anak remaja yang tiba tiba menjadi tunangan protaganist yang tersakiti?