Story cover for DIGIMAN - the superpower of digital by XmeVanHebrink
DIGIMAN - the superpower of digital
  • WpView
    Reads 795
  • WpVote
    Votes 104
  • WpPart
    Parts 6
  • WpView
    Reads 795
  • WpVote
    Votes 104
  • WpPart
    Parts 6
Ongoing, First published Nov 20, 2018
#211 fiksiremaja  25-12-2018
#411 teenfiction   25-12-2018
#982 fanfiction     25-12-2018

DIGIMAN merupakan penemuan Prof. DR. Kazuki Ohara, P.Hd. (Ohara), seorang ilmuan jepang yang mengintegrasikan kekuatan dunia digital dengan kekuatan manusia sehingga terwujud manusia super yang mempunyai kemampuan berpikir, kekuatan, kecepatan, pendengaran, penglihatan dan kekebalan super. Penemuan ini diketahui oleh temannya yang iri dan bertekad merebut serta membunuh Ohara dengan berbagai cara.  

Zein Aditya Wiguna adalah seorang remaja sederhana jenius yang dapat beasiswa kuliah di ITB jurusan Teknik Informatika. Dia tinggal dengan adik dan kakeknya seorang veteran perang yang merawatnya sejak berumur 10 tahun. Ibunya meninggal 7 tahun lalu sedangkan Ayahnya tidak ada kabar beritanya sewaktu menyelesaikan disertasi di Jepang.
 
Suatu ketika dia dan sahabatnya menyelamatkan seorang kakek yang disekap preman. Ternyata dulunya kakek itu adalah sahabat kakeknya Zein yang berasal dari Jepang. Bagaimana kakeknya Zein bisa bersahabat dengan Kakek tersebut?
 
Akhirnya setelah pertemuan kedua sahabat lama dan melakukan serangkaian riset, Kakek Jepang mengamanahi Zein untuk menerima penemuannya yang selama ini menjadi incaran dunia internasional yaitu menjadi DIGIMAN. 

Apakah Zein menerima amanah tersebut? 
Apakah benar DIGIMAN mempunyai kekuatan super? 
Apa yang dilakukan musuhnya Kakek Jepang setelah tahu selamat dan berada di Indonesia? 
Dan bagaimana petualangan DIGIMAN dalam melindungi masyarakat dan memberanatas kejahatan? 

•••

Penasaran!!! 
Baca ceritanya disini.
(Ini hanya cerita fiksi ilmiah khayalan. Maaf jika ada nama, atau pun hal-hal lain yang disebut di cerita ini) 
SELAMAT MEMBACA
All Rights Reserved
Sign up to add DIGIMAN - the superpower of digital to your library and receive updates
or
#89book
Content Guidelines
You may also like
Lucky Fans ~BTS by aesticuteee
20 parts Complete
Bagaimana perasaanmu, saat kamu pergi ke luar negeri untuk mengikuti perguruan tinggi disana, tapi kamu malah dijadikan seorang adik oleh artis terkenal di dunia? Bahagia, bingung, tidak percaya, dan tidak masuk akal. Begitu bukan yang kalian rasakan? ______________________________________________ Itulah yang dirasakan oleh seorang gadis yang berasal dari Indonesia, yang pergi ke Korea untuk mengikuti perguruan tinggi disana, sebut saja dia Zera. Pergi ke Korea adalah impian setiap orang pada umumnya, dan itu adalah impian Zera saat ia sudah mengenal dunia perKoreaan. Dengan beruntungnya ia mendapatkan beasiswa dari prestasinya selama ini, dan akhirnya ia berhasil menggapai salah satu impiannya tersebut. Tapi ada hal yang tidak pernah Zera bayangkan saat tiba di Korea. Awal pemikiran, Zera akan hidup seperti biasa seperti dikehidupan dia di Indonesia. Siapa sangka kalau ia diangkat menjadi seorang adik oleh artis terkenal berasal dari Korea yang sangat terkenal di seluruh dunia, dan artis itu juga adalah idol boyband yang sangat Zera idola. Bangtan Sonyeondan adalah nama gruopband itu. Tidak pernah terpintas dipikiran Zera, kalau ia akan menjadi seorang adik dari mereka, sungguh hal yang sangat amat dipertanyakan, karena Zera sempat tidak percaya. Tapi kehidupan yang ia jalani ini, tidak semulus yang ia pikirkan, ada banyak musibah yang ia dapatkan bersama kehidupannya sekarang ini, mungkin sepertinya, ini nasib yang di alami oleh para idol lainnya atau tinggal bersama seorang idol. Tapi ia menjalaninya dengan sukarela, karena ia tidak sendiri menghadapi masalah demi masalah itu, ada para member yang menemaninya setiap waktu. ______________________________________________ "Pasti ada banyak cara untuk menghadapi para saseang yang terobsesi dengan para member, akan ku lakukan demi melindungi mereka, walaupun aku tidak sanggup"~Zera. 🚫PLAGIAT DILARANG MASUK🚫
Cinta 10 Warna by HendryKoeinata
25 parts Complete Mature
Sudah lama tidak hadir dengan fan fiction- ku lagi... Kali ini aku hadir dengan fan fiction lagi - tentunya mengetengahkan idola-idola yang kubanggakan dan kugemari. Kali ini, aku akan mengetengahkan idola-idolaku dari Super Sentai. Jadi, sebagian besar inti dari alur cerita kali ini adalah mengenai beberapa pahlawan bertopeng pembela kebenaran yang diasosiasikan dengan warna-warna tertentu - sama dengan tema cerita Super Sentai, tapi tentu saja dengan plot penceritaan dan unsur ekstrinsik yang berbeda total. Anyway, tokoh-tokoh utama dalam cerita ini dibagi menjadi tiga cabang lagi... Pertama-tama ada seorang gadis yang tewas tertabrak kereta api dan akhirnya dia memutuskan untuk bergabung ke negeri asura, menjadi sesosok asura untuk membalaskan semua dendam dan sakit hatinya semasa hidup. Kedua, ada seorang anak perempuan awal belasan, terlahir dengan kondisi fisik yang sedikit cacat, pintar sekali dalam merangkai puisi dan selalu menuliskan puisi-puisinya dengan pulpen 10 warna miliknya. Namun, ternyata ada sesuatu yang misterius dalam 10 pulpen warna tersebut. Ketiga, ada keenam dewa pangeran yang dijatuhkan ke alam manusia oleh ayahanda mereka karena di negeri langit mereka telah melakukan satu kesalahan yang sungguh tidak termaafkan. Ketiga dewi dayang-dayang juga ikut dijatuhkan ke alam manusia dalam badan jasmani manusia, untuk bisa terus menjaga dan membantu keenam dewa pangeran ini. Oke... Itu saja... Tentu saja ketiga cabang alur ini akan saling berhubungan. Akan ada suatu akhir yang cukup memuaskan bagi semuanya. Have nice days, Friends...
𝐇𝐞𝐚𝐫𝐭 𝐨𝐟 𝐇𝐞𝐫𝐨𝐞𝐬 𖥻 ִ ۫ 𝐌𝐇𝐀 by gagsxrf
51 parts Complete
˙ · . . · ˙ ꔫ ˙ · . . · ˙ ꔫ ˙ · . . · ˙ ꔫ ˙ · . . · ˙ 𓄳 𝐎𝐍𝐄𝐒𝐇𝐎𝐓 𝐌𝐲 𝐇𝐞𝐫𝐨 𝐀𝐜𝐚𝐝𝐞𝐦𝐢𝐚 𝐱 𝐑𝐞𝐚𝐝𝐞𝐫 Di dunia ini, Quirk bukan sekedar kemampuan, melainkan bagian dari hidup seseorang. Tapi bagaimana jika kamu, seseorang yang hanya memiliki kemampuan biasa saja, tiba-tiba masuk ke kehidupan para calon pahlawan ini? Di setiap cerita ini adalah tentang kamu dan mereka. Momen penuh tawa, tantangan emosional, pertarungan yang mendebarkan, atau bahkan detik-detik yang mengubah segalanya. Mungkin kamu menjadi teman yang selalu mendukung mereka, atau rival yang tak kenal takut dengan apapun, bahkan mungkin seseorang yang membawa arti baru bagi hidup mereka. Dunia para pahlawan penuh dengan hubungan yang tak terduga. Setiap pertemuan adalah kisah baru, dan setiap kisah adalah kesempatan untuk melihat sisi lain dari mereka. Siapkah kamu menemukan arti persahabatan, cinta, dan keberanian di dalam hidup mereka? Cerita ini adalah tentang perjalananmu di dunia My Hero Academia! ˙ · . . · ˙ ꔫ ˙ · . . · ˙ ꔫ ˙ · . . · ˙ ꔫ ˙ · . . · ˙ 𓄳 𝐃𝐈𝐒𝐂𝐋𝐀𝐈𝐌𝐄𝐑 !! 𖤐 𝐌𝐇𝐀: Kōhei Horikoshi 𖤐 𝐇𝐞𝐚𝐫𝐭 𝐨𝐟 𝐇𝐞𝐫𝐨𝐞𝐬: Gagsxrf 𖤐 𝐎𝐫𝐢𝐠𝐢𝐧𝐚𝐥 𝐅𝐚𝐧𝐟𝐢𝐜: Gagsxrf 𖤐 𝐌𝐚𝐭𝐞𝐫𝐢𝐚𝐥 𝐂𝐨𝐯𝐞𝐫: Pinterest
Parallel Fates  by Alena_Nerphan
32 parts Ongoing
Bagaimana kalau dunia ini... bukan cuma tentang sains dan teknologi, tapi juga ada dunia berbeda-dunia sihir? Kalau kamu suka misteri, teknologi canggih, luar angkasa, anak sekolah jenius, dan sentuhan magis, ini cerita yang kamu cari. Genre: Sci-fi, Romance, Fantasy, Mystery Sinopsis: Di dunia yang terbelah antara sains dan sihir, takdir mempertemukan dua jiwa dari semesta yang berbeda. Lyana, gadis dari dunia sihir, menyamar sebagai siswa di Zenith High Elite Academy untuk mencari ayahnya yang menghilang ke dunia manusia. Juan, jenius sains dengan masa lalu kelam, tak menyangka kehadiran Lyana akan mengguncang logikanya-dan hatinya. Namun cinta mereka bukan hanya tabu-itu adalah sebuah anomali. Ketika eksperimen luar angkasa memicu kehancuran dan hampir membuka celah antara dua dunia, rahasia pun terbongkar, dan waktu menjadi musuh terbesar mereka. Parallel Fates adalah kisah romansa, misteri, dan petualangan lintas dimensi yang menyatukan sains dan sihir dalam satu takdir yang tak terduga. Satu pilihan kecil bisa mengubah segalanya. Berani ikut masuk ke dalam ceritanya? Catatan: Latar waktu cerita ini adalah tahun 2225 sesuai imajinasi saya. Beberapa ilustrasi dalam cerita ini berasal dari Pinterest dan AI, digunakan untuk menghidupkan imajinasi dan suasana dunia fiksi. Seluruh hak cipta gambar dimiliki oleh para penciptanya; tidak ada klaim kepemilikan pribadi. Jangan turunkan kualitas demi keramaian. Biar lambat, asal sampai. Cerita ini bukan untuk diburu, tapi dipahami dengan pelan, di waktu senggang, saat hati tenang.
You may also like
Slide 1 of 8
War of The City cover
Lucky Fans ~BTS cover
NASA RAREL {TAHAP REVISI}  cover
Cinta 10 Warna cover
𝐇𝐞𝐚𝐫𝐭 𝐨𝐟 𝐇𝐞𝐫𝐨𝐞𝐬 𖥻 ִ ۫ 𝐌𝐇𝐀 cover
SHILA [END] cover
After Djingga (Completed)  cover
Parallel Fates  cover

War of The City

36 parts Complete

#5 dalam Science Fiction (25 januari 2018) #10 dalam Science Fiction (22 Juni 2017) #16 dalam Science Fiction (9 mei 2017) "Duarrrr!!!"ledakan bergumandang di seluruh kota. Perut bumi mengeluarkan apa yang dia pendam selama ini. Beratus ratus mesin yang haus akan manusia keluar dari dalamnya. Destrucprotic dan Humansprotic berlomba lomba membunuh dan menyedot manusia yang dalam sekejap bisa musnah. Berlari tidak ada gunanya. Sudah tidak ada tempat yang aman di kota. Di tengah kekacauan seorang gadis bernama Wizzy Lailyrose berpisah dengan adik kesayangannya. Namun ia bertemu dengan seorang pria yang menolongnya dari kecaman mesin mesin jahat itu. Namanya Steve palmer, siswa terkaku dengan julukan "Si patung kelas". Dari sanalah dimulai perjuangan mereka yang setengah mati bertahan untuk tetap hidup. Wizzy dan seluruh penduduk kota berniat untuk balas dendam. Maka perang tak terelakan lagi. Perang pemberontakan yang tidak akan pernah dilupakan. Perang yang menentukan mau dibawa kemana kota itu nantinya. *jangan copas yaa😊