RAGA
  • Reads 22,442
  • Votes 1,985
  • Parts 10
  • Reads 22,442
  • Votes 1,985
  • Parts 10
Ongoing, First published Nov 22, 2018
"Nama gue Rangga, bukan Raga!"

"Tapi gue lebih suka manggil Raga, kayak lo itu raga gue, trus gue jiwa elo"

Rangga Digantara. Cowok sejuta kharisma dengan segala sifat dinginnya. Bisa dibilang dia batu. Bisa dipanggil juga Raga. Karena dia adalah Raga 'nya Jisa.
Dan sebaliknya. Jisa Wailona Arsandra, cewek gila, yang menganggap dirinya adalah Jiwa 'nya Rangga.

Semua berawal dari rasa yang timbul dari sebuah pertemuan yang bermakna. Awal yang biasa dan berujung luar biasa. Tak disangka jika Jisa menyukai cowok batu ini, yang sifatnya sangat berbanding terbalik dengan dirinya yang pecicilan. 

Menurut Jisa cintanya hanya bertepuk sebelah tangan, tapi tak begitu masalah baginya. Sedangkan Rangga, dia sangat tidak suka jika Jisa selalu mengganggunya. Rasanya sangat merisihkan bagi Rangga.

Semua itu berjalan dengan mulus menurut takdir alur kehidupan. Akan tetapi takdir mencintai yang diperkirakan Jisa tak seperti dugaannya. Melainkan meleset.

Lalu apakah takdir yang sebenarnya akan membawa dirinya terbang menembus langit atau justru akan menjatuhkannya sedalam perut bumi?
-
-
Penasaran lebih dalam lagi soal kisah mereka?
Dengan senang hati, aku mempersilahkan kalian untuk mampir membacanya. Happy Reading!
.
Copyright©2018 by Ichaarjnh
All Rights Reserved
Sign up to add RAGA to your library and receive updates
or
#70bego
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
VIENNO LAKARSYA cover
Antagonist Badas Couple!! cover
My Little Angel  cover
He's My Boyfriend [TERBIT] ✓ cover
Lauhul Mahfudz  cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
FIX YOU cover
ALFA  cover
AV cover
Om Rony cover

VIENNO LAKARSYA

44 parts Ongoing

pemuda manipulatif yang bertransmigrasi jiwa ketubuh remaja berandalan yang dibenci orang-orang. BUKAN BL! Full revisi beberapa alur dan karakter terubah, disarankan membaca ulang.