
Tuhan menciptakan seorang manusia untuk bisa memiliki berbagai rasa. Rasa amarah, rasa bingung, rasa sedih ataupun rasa senang. Tapi, apa jadinya jika kamu tidak bisa merasakan apa-apa? hampa. sendiri. mati rasa. Hidup bagaikan kaset yang berputar tanpa arti.All Rights Reserved