Namanya Juga Anak Perawan
  • Reads 1,150
  • Votes 112
  • Parts 34
  • Reads 1,150
  • Votes 112
  • Parts 34
Ongoing, First published Dec 01, 2018
Cerita tentang Laura dan teman-temannya di SMK yang suka ngegosip, ngomongin perawatan tubuh, sampai hal-hal lain. Laura yang awalnya gadis polos lama-lama terkena pengaruh teman-temannya yang dandan, perawatan dan sebagainya. Lama-kelamaan Laura menjadi orang yang paling cantik di gengnya dan dijadikan ketua geng. Hilang sudah kepolosannya segala macam gosip dari akun lambe-lambean sudah dihapalnya diluar kepala dan selalu apdet tanpa henti. Laura yang awalnya hanya anak perempuan biasa lama-lama menjadi cantik bak model. Tidak salah follower instagramnya sekali bikin langsung ribuan orang mengikuti. 
Meskipun demikian Laura masih waras setidaknya teman-temannya tidak terlalu toxic meracuninya dengan pergaulan bebas dan obat-obatan terlarang. Sampai akhirnya Laura ditawari sebagai model salah satu majalah mulailah Laura berkenalan dengan Crystal dan Ruby yang merupakan model remaja . Bukan hanya cantik Crystal juga gampang mempengaruhi orang-orang di sekitarnya dengan omongannya. Namun Crystal memiliki pergaulan yang buruk suka dugem dan obat-obatan terlarang. Sedangkan Ruby merupakan simpanan salah satu om-om pejabat yang sudah beristri bisa dibilang pelakor. Akankah Laura tetap waras dan tidak terjerumus mengikuti jejak Crystal dan Ruby.....
All Rights Reserved
Sign up to add Namanya Juga Anak Perawan to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ARGA : LIMERENCE cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
Kilian [END] cover
FIX YOU cover
Lauhul Mahfudz  cover
ALFA  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
I Became A Empress [SEGERA TERBIT] cover
AV cover
Say My Name cover

ARGA : LIMERENCE

40 parts Ongoing

Tentang seorang lelaki gila yang terobsesi dengan adik sepupunya sendiri. 17+ °°° content warning: smoking, alcohol, abusive language, kissing, promiscuity, dark romance, criminal acts, etc.