Story cover for WRANGLE by sitinabila14
WRANGLE
  • WpView
    Reads 53
  • WpVote
    Votes 14
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 53
  • WpVote
    Votes 14
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Dec 02, 2018
13+ (berisi kata kata kasar)

Ini bukan cerita cowok cool bertemu cewek cuek. Ini juga bukan cerita cowok cool bertemu cewek cupu. Dan ini juga bukan cerita bad boy dengan bad girl. Sama sekali bukan.

Ini cerita tentang cewek yang tergila gila sama oppa korea lengkap dengan cowok yang tergila gila sama anime jepang.

Keduanya tak pernah akur, bagaikan kucing dan anjing. Dihari hari mereka selalu saja ada percekcokan yang tak ada ujungnya. Perkelahian serta percekcokan ini bagai api yang di lawankan dengan api, tak akan kunjung padam.

Caca, gadis penggila oppa korea ini kalo udah marah mulutnya ga bisa dikontrol. Kata-kata kasar pun bisa keluar dari mulutnya, yang membuat percekcokan ini lebih panas, gadis ini suka banget nyinyirin hobi Rezca dan begitu juga sebaliknya. Dan bagi caca, Rezca adalah parasit dihidup nya.

Rezca, laki laki penggila anime jepang yang satu ini sangat senang memancing emosi caca, baginya kemarahan caca adalah kesenangan dan tawa bahagianya. 


"anime lebih baik dibanding plastik bergoyang" -Rezca

"Oppa korea lebih baik dibanding dada lempeng 2D" -Caca

Mau tau kelanjutan Perdebatan mereka? Percekcokan mereka? Perkelahian mereka? Cuss langsung baca.

Selamat menikmati cerita dengan sedikit bumbu komedi. Semoga suka dan happy reading.😚❤
All Rights Reserved
Sign up to add WRANGLE to your library and receive updates
or
#434putihabuabu
Content Guidelines
You may also like
Kanvas Kelabu ft. ITZY ot5 (END) by fivezy
40 parts Ongoing
Mereka menyebut diri mereka A Five. Tapi di balik senyum dan tawa mereka, masing-masing menyimpan luka dalam. Nara, anak dari keluarga kaya yang selalu menjadi juara umum. Tapi semua itu bukan karena keinginannya-melainkan ambisi ayahnya yang memaksanya untuk terus belajar. Ia muak, tapi tak pernah punya pilihan. Kirana, gadis berbakat yang bisa memainkan hampir semua alat musik. Suaranya merdu, tapi hidupnya sunyi. Orang tuanya sudah lama bercerai. Ia tinggal sendiri di rumah besar, dan trauma masa kecil membuatnya menderita gangguan mental yang sering disalahpahami. Varsha, kapten tim basket perempuan. Tangguh di luar, tapi penuh luka di dalam. Ibunya telah tiada, dan sang ayah kerap menyiksanya karena tak pernah menginginkan anak perempuan. Namun, Varsha tetap mencintai ayahnya. Vina, seorang gadis tuli yang diangkat menjadi anak oleh keluarga politik demi menggantikan anak kandung mereka yang telah meninggal. Kini, ia dijadikan simbol citra keluarga. Semua yang ia lakukan sudah ditentukan-seolah hidupnya adalah naskah buatan orang lain. Cala, pelukis berbakat yang hidup sendiri di kos karena mengidap penyakit gagal ginjal. Orang tuanya mengasingkannya dengan alasan "tidak ingin anak yang lain terjangkit juga," walau mereka tetap mengirimkan uang. Mereka bukan keluarga yang lahir dari darah yang sama, tapi dari luka yang serupa. ... "Apa gunanya kita hidup di dunia ini?" ... Penasaran dengan kisah mereka? Buka dan baca cerita ini, temukan bagaimana persahabatan mereka tumbuh, diuji, dan tetap bertahan. Sebelumnya ini hadir di tiktok sebagai AU dengan judul yang sama. Tapi di sini, kamu akan lebih tahu cerita lengkapnya! (para cast hanya ilustrasi, tidak ada kaitan apapun pada kehidupan masing masing cast) ⚠️ mengandung banyak bahasa kasar dan perdebatan di buat pada tanggal : 30 Maret 2025 selesai pada tanggal : 05 Mei 2025 selamat membaca dan terima kasih. 3 top rank: #1 itzy #1 ryujin #1 publik #1 ot5 #1 chaeryeong #1 yuna #3 angststory
MATSA [ Tamat ] 𝗿𝗲𝗸𝗼𝗺𝗲𝗻𝗱𝗮𝘀𝗶 by rainnxyy_
64 parts Complete
Hanya cerita si cewek yang mati rasa bernama Putri. Sudah berkali-kali dikecewakan oleh cowok-cowok yang selalu mempermainkan dirinya, membuat Putri menutup diri dan tidak peduli lagi dengan apapun yang berhubungan dengan laki-laki, apalagi ternyata dia mempunyai masa lalu buruk dengan ayahnya membuat dirinya tambah takut pada anak lelaki. Putri menjadi cewek cuek yang paling hitz di sekolahnya dan selalu menganggap cinta-cintaan itu bullshit. Dia selalu dikejar cowok-cowok yang penasaran dengan sifat cueknya, termasuk ketua basket tengil yang selalu mengganggunya bernama Angga. Ditambah teman-teman rempongnya yang selalu disakiti cowok, tapi tidak kapok-kapok membuat kehidupan Putri semakin berwarna. "Nah kan! Makanya kalo cinta jangan bego!" Jika kalian lagi di posisi mati rasa seperti Putri, sepertinya buku ini cocok untuk kalian. ••• ❗Ada kata kasar, pacar pacaran, ada darah darahnya juga, adik adik yang masih kecil jangan baca dulu yaa, nonton cocomelon ajaa :)❗ [Follow dulu sebelum baca (σ≧▽≦)σ] Cover by: @ rainnxyy_ (desain layout tulisannya) dan Pinterest (foto prim) #1 basketboy [10-02-21] #2 matirasa [27-02-21] #1 cewekcuek [07-03-21] #1 matirasa [07-04-21] #2 angga [12-12-21] Note: Cerita ini bukan cerita nyata siapapun, apalagi penulisnya. Kesamaan nama karakter hanya karena faktor penulisnya yang males mikir. Hehe. ••• © Copyright by Putri Anggraini 2021 Jika kalian menemukan plagiat karya gue, tolong segera hubungi di ig: @ rainxxy._ karena akan ditindak lanjuti. Kebetulan saudara gue polisi loh, jadi tukang plagiat mending jauh-jauh.
Dua cangkir satu Meja  by byjulieeeee
52 parts Complete
Dua cangkir di satu meja. Salah satunya kopi hitam yang mulai dingin, satunya lagi teh hangat yang baru diseduh. Sama seperti mereka-dua orang yang dulu satu keluarga, kini seperti orang asing di bawah atap yang sama. Dewa sudah terbiasa hidup sendiri. Ia bisa makan mi instan kapan saja tanpa ada yang mengomentari. Bisa pulang larut tanpa ada yang menunggu. Bisa menjalani hari-harinya tanpa merasa harus menjelaskan apa pun kepada siapa pun. Lalu datang ayahnya, yang entah sejak kapan mulai mengatur ulang dunianya. Mengajaknya makan bersama, menyeduhkan teh di pagi hari, bahkan diam-diam mengganti mi instan dengan sesuatu yang lebih bergizi. Dewa tidak mengerti-apa yang sebenarnya diinginkan ayahnya? Kenapa setelah tujuh tahun pergi, kini ia kembali dan bertingkah seolah-olah segalanya masih bisa diperbaiki? Di sisi lain, ada Nira, seseorang yang selalu ada untuknya. Tapi kini, ia merasa semakin jauh. Hubungan yang dulu terasa nyaman perlahan berubah menjadi sesuatu yang penuh pertanyaan. Di antara meja makan yang dulu selalu sepi, dua cangkir yang tak pernah sama, dan sepiring mi instan yang akhirnya tak lagi dimakan sendirian, Dewa harus menghadapi sesuatu yang selama ini selalu ia hindari: apa arti pulang yang sebenarnya? Slow fic Sudah selesai ditulis sampai ending, sudah dipublikasikan pula semuanya. Sebab, aku tidak suka menunggu. Jadi, aku tidak akan membuatmu menunggu. 48 bab secara total. Bacalah jika menurutmu layak dibaca, tinggalkan jika menurutmu membosankan. Terima kasih sudah meluangkan waktumu yang berharga. by Tigajully 2025
JAM 3 SORE by KOKOTA_
54 parts Ongoing
JANGAN LUPA FOLLOW DAN VOTE SETELAH MEMBACA‼️ 🌥️🌥️🌥️ Jam tiga sore. Hujan turun pelan-pelan. Langit kelabu, suara kelas yang riuh, dan satu orang yang selalu duduk di belakangnya. Berisik, nyeleneh, dan nyebelin. Tapi entah kenapa Naya tak pernah terganggu sedikit pun. Naya tidak tahu kapan tepatnya Aksa mulai masuk ke pikirannya. Mungkin sejak kertas origami berbentuk kodok itu muncul atau tulisan miring Aksa yang berkata "Ini nggak bisa menggonggong, tapi bisa lompat ke hatimu." Awalnya dia mengira Aksa hanya cowok absurd yang suka gambar bebek pakai helm di dinding toilet sekolah. Tapi lama-lama... langkah kakinya jadi yang paling ia kenali. Diam-diam jadi yang paling ia tunggu. Mereka bukan kisah cinta yang gegap gempita. Tidak ada janji manis. Tidak ada gombal yang bikin meleleh, hanya obrolan aneh yang bisa membuat rindu terus bertahan. Membuat perasaan tumbuh seperti hujan-pelan, tapi pasti meresap. Kisah mereka cuma tentang momen-momen kecil yang ternyata besar. Tentang sosok yang nggak sempurna, tapi justru bikin dunia seseorang terasa lebih hidup. Tentang pertemuan yang tak disengaja, kenangan yang tak bisa hilang, dan jarak yang kadang hadir bukan karena ruang, tapi karena waktu dan keberanian yang tertunda. *********** Selamat menelusuri jejak rasa yang tak pernah benar-benar pergi. Selamat membaca-semoga kamu temukan dirimu di sela-sela kisah ini. Jangan lupa tinggalkan jejakmu-vote, komen, dan bagikan kisah ini agar rindu tak hanya menjadi milik kita ❤️ NOTE : DILARANG PLAGIAT‼️
New Universe : Transmigration by xyjaeva
52 parts Complete
Sequel Book Saranjana "Ini akhirnya? Serius mati cuma gara-gara ke tabrak delman? Yaudah lah, semoga ketemu Haechan. Maaf Bunda, Ayah, Jisung, abang nyusul Haechan." "Kalo mati bakal ketemu Yeji sama mama gapapa di gue, asal gak kepleset ke neraka aja." "Gue baru dapet gelar Dokter loh, masa iya keburu mati woi?! Eh tapi juga bakal ketemu mamah papah sama Bang Jae Kembar, gapapalah." "Lah? Beneran mati? Kok simpel banget? Minimal yang estetik lah anjir? Mati ketabrak delman? Kalo bus atau truk mah wajar, bisa nyampe isekai, lah ini? Hadeh, Capek banget begeteh." "Tuh delman beneran gue sumpahin, gue jadi ovt, gue yang dosanya bejibun gak bakal pindah ke neraka kan? Eh tapi banyakan dosa si Sunwoo elah." - 7 tahun berlalu setelah 5 barudak memilih pergi meninggalkan Bumi Bandung, Indonesia dan menjalani jalan hidup masing-masing. Mereka pun berkumpul kembali dengan kisah hidup baru. Namun belum sempat memulai lembaran baru di buku lama, buku baru pun tiba-tiba dimulai. Inilah series baru dari Saranjana. Bagaimana, kalian siap dengan kehidupan mereka berlima di dunia isekai? Apakah mereka bisa kembali pulang? Ataukah tinggal di sana? Apakah kalian penasaran bagaimana kelima Barudak Jamet yang terbiasa hidup di dunia modern yang selalu hobi ngereog dan ga tahu malu, tiba-tiba masuk isekai dan menjalani hidup di sana? Kira-kira seberapa toxic dan tantrumnya ya mereka?? Ikuti perjalanan Jaemin, Hyunjin, Sunwoo, Jeno, dan Eric di book kedua ini! Warn! - NOT BL! Mohon jangan dikaitkan dengan LGBT, tidak ada unsur romance sama sekali - Terispirasi dari beberapa alur manhwa - Toxic yang terselip maupun kesalahan nama - Menggunakan bahasa baku, tapi juga non baku diwaktu tertentu - Semua nama di sini adalah milik agensi - Menggunakan kosakata asing maupun daerah yang terselip Start : 12 Maret 2024 End : 19 Desember 2024
You may also like
Slide 1 of 10
[JaexDoxTae Fanfic] - Day Dream (FIN ✅) cover
Kanvas Kelabu ft. ITZY ot5 (END) cover
MATSA [ Tamat ] 𝗿𝗲𝗸𝗼𝗺𝗲𝗻𝗱𝗮𝘀𝗶 cover
Abang || Mark Lee [END] cover
Dua cangkir satu Meja  cover
Cuaca cover
Friendship -Completed- cover
JAM 3 SORE cover
New Universe : Transmigration cover
From Home : To My Youth And My World ✓ cover

[JaexDoxTae Fanfic] - Day Dream (FIN ✅)

34 parts Complete

[COMPLETED] "Sampai kapan kau akan bertahan seperti ini?" Doyoung terdiam. "Maaf, tapi aku sungguh tidak bisa meninggalkannya." *** Kim Doyoung adalah seorang anak tunggal dari seorang ayah yang membesarkannya seorang diri sejak kecil. Suatu hari, ayahnya memutuskan untuk menikahi seorang wanita yang memiliki dua anak, Lee Haechan dan Lee Taeyong. Dan mereka pun menjadi keluarga yang bahagia. Bahkan Doyoung dan Taeyong mencintai satu sama lain lebih dari saudara. Namun kebahagiaan mereka tidak bertahan lama hingga kedua orang tua mereka meninggal dalam kecelakaan pesawat. Sebagai yang tertua Taeyong mengambil beban tanggung jawab keluarga. Entah karena hal itu, sikap Taeyong tiba tiba berubah dan membuat Doyoung tidak menyukai Taeyong. Dalam situasi seperti itu, Jaehyun hadir di kehidupan mereka. Entah itu hal baik atau buruk untuk mereka, tidak ada yang bisa menebak. *** Huhu, blurb nya bosenin ya? Bingung soalnya aku :( Semoga kalian masih mau baca ceritanya ya, gomawoo~~