"Kalau dia main ke rumah sambil bawa anak kecil gak papa?" "Ponakannya?" "Anaknya ma." "Dia duda?" "Iya." "MBA UMI! TOLONGIN! INI MAMA PINGSAN!" Cerita perjuangan Navia yang berusaha meyakinkan kedua orang tuanya, tentang dia yang dilamar oleh seorang duda beranak satu. Bukan hanya Navia yang berjuang. Kekasihnya, Jaehyun juga ikut ambil bagian.
1 part