Kadang semesta punya caranya sendiri untuk membuat bulan dan matahari bersama. semesta juga punya cara untuk menyatukan dua insan yang tak mungkin dapat menyatu, dan semua orang mengerti akan hal itu. Problematika yang rumit dalam hidup dapat diselesaikan saat matahari dapat bersinar lagi.All Rights Reserved