"Apa yang kamu ingin aku lakukan agar kamu mau memaafkan aku Tom?" "Haruskah aku sekarat dulu untuk mendapatkan maaf darimu Tom? Jika memang harus begitu,aku rela aku ikhlas." Anet tak pernah merasakan indahnya memiliki seorang abang semenjak kecil,dan begitu mendambakan sosok abang di dalam kehidupannya. Tomi seseorang yang mampu mematahkan kenyataan yang sangat mustahil dilakukan oleh seorang Anet menjadi hal yang dilakukan oleh Anet di dalam kehidupannya akhir-akhir ini. Dan karena hal tersebutlah Anet sangat meyakini bahwa Tomi lah sosok abang yang dia cari selama ini, sosok abang yang sangat didambakan oleh seorang Anet. Karena suatu hal Tomi begitu marah hingga mengacuhkan Anet. Sungguh, Anet tak sanggup diacuhkan oleh Tomi. Apakah Tomi mau memaafkan Anet dan menerimanya kembali sebagai adiknya?All Rights Reserved
1 part