꧁𒆜Sajadah Panjang𒆜 ✒The End☬꧂
88 parts Complete ꧁☬𒆜*༆Sajadah Panjang༆*𒆜☬꧂
________________________________________
Sajadah Panjang, bukan sembarang sajadah.
Sajadah panjang, atau dalam arti sesungguhnya:
Kehidupan dunia tidak akan digelar untuk kedua kali bagi kita. Selagi kita hidup, selagi sehat, selagi muda, bersegeralah dan berkonsistenlah untuk menjalankan kehidupan sebagai ibadah.
Filosofis mendalam dari sebuah sajadah, yakni sebagai sebuah ruang kecil dalam kehidupan yang dimana memiliki makna yang sangat luas sebagai tempat untuk bersujud dan menundukkan diri kepada Sang Khalik.
Air mata, canda tawa berkumpul menjadi satu dalam sebuah kitab yang begitu suci nan indah. Hanya hamba-hambaNya lah yang patut bertahan untuk hidup sampai akhirnya kembali pada Sang Pencipta.
_________________________________________