Dan jika kau perhatikan, Dari tiap tulisan ini Sekalipun rasa itu terhenti Tiada kugenggam lagi, Rasa itu istimewa Kisah kita istimewa Sekali dalam hidupku Tanpa tahu kapan dan dengan siapa bisa terulang, Aku menikmati setiap malam dalam rimbun kata dan kerinduan akan waktu yang tiada bisa kuputar kembali Karena ia istimewa. Cukuplah ia sebagai alasannya. SEKADAR telah mengisahkan dengan baik semuanya. Semua yang tinggal sekadar kisah. Selamat menjamu rindu..All Rights Reserved