Story cover for BETA by Saganteng__
BETA
  • WpView
    Reads 63
  • WpVote
    Votes 26
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 63
  • WpVote
    Votes 26
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Dec 30, 2018
Cover by @seulwoonbi



:::::::::::::::::::::::::BETA:::::::::::::::::::::::::::



Apa masih ada yang nggak percaya sama hukum karma? Tentu masih banyak, salah satu nya Nathan.

Apa masih ada yang nggak percaya sama kata-kata, 'jangan terlalu benci sama orang, karna benci dan cinta itu beda tipis.' masih ada? Tentu ada, salah satu nya, Bella.

Nathan, si cowok kaya dan most wanted di SMA Alhis. Si dewa sempurna, selalu di puja, pintar, dan selalu bersikap cool di mana saja. Kecuali di rumah, kalo udah ketemu ketek emak, image cool bakal berubah jadi cute.

Bella, si cewek urakan dan muka tembok. Ceria, selalu semau nya, suka bolos, mulut cabe, jelek, nggak suka kalahan, dan childish. Tapi bakal berubah jadi anjing galak pada masa nya.

Awal nya saling membenci, setiap bertemu selalu adu mulut. Tapi sering di pertemukan dalam keadaan yang unik membuat kedua nya dekat tanpa sadar. Mereka bukan teman, tapi dekat. Kedekatan mereka membuat Bella cemas dan takut. Takut jika rahasia yang selama ini dia jaga terbongkar.


:::::::::::::::::::::::::::BETA:::::::::::::::::::::::::



Cerita pertama yang Balsem buat di sini. Tapi bukan cerita pertama yang Balsem tulis di dunia oranye.
(CC) Attribution-ShareAlike
Sign up to add BETA to your library and receive updates
or
#34loser
Content Guidelines
You may also like
Cerita Si Kembar [TAMAT] by ___Putrirahayu___
6 parts Complete
Cerita Si Kembar By Nita Putri Rahayu °°° Ketika anak kembar yang memiliki sifat dan kepribadian berbanding terbalik membuat orang berspekulasi mereka bukanlah saudara kembar melainkan dua anak yang tidak sengaja ditakdirkan bertemu dalam satu rahim. Satu otak genius, satunya otak minus. Aneh gak sih? Azzam Reyhan Reswara adalah tipe cowok idaman semua orang, dia itu brothergoals banget. Apapun akan ia lakukan untuk adik kembarnya walau dirinya sendiri jadi korbannya. Azzam yang terkenal pendiam itu nyatanya memiliki otak genius yang mampu menandingi nilai anak-anak di sekolahnya membuat dia bisa masuk di kelas unggulan. Azzam juga punya sifat dan kepribadian yang bestfriendsgoals, siapapun yang baru bertatap muka dengannya akan beranggapan kalau pemuda itu memang ramah. Berbanding terbalik dengan saudara kembarnya. Azura Rena Redwana si gadis yang manja banget dan menjadikan Azzam seperti ayah, bunda, kakak bahkan pacar membuat orang-orang yang tidak mengenal keduanya beranggapan kalau mereka pasangan kekasih. Azura tidak pernah masuk dalam daftar siswa pintar di kelasnya apalagi di sekolah. Gadis itu hanyalah siswi yang memiliki otak minimalis dengan omongan yang banyak minusnya. Omongan yang suka frontal, seenaknya bahkan bisa menyakiti sampai ginjal. Azzam genius. Azura bego. Azzam murah senyum. Azura galak. Azzam suka menolong. Azura suka jambak. Bagaimanakah kisah kedua anak kembar ini? Akankah keduanya selalu bersama dengan perbedaan yang berbeda jauh itu?
You may also like
Slide 1 of 10
Samudera (JUPITER SERIES #2) [TERBIT]  cover
I Life In Your Body✔ cover
Cerita Si Kembar [TAMAT] cover
Lucky || || END cover
BimaNiken✔ cover
KIATHAN [END✔] cover
DESPERATE (COMPLETED) ✔ cover
Love Secret cover
ANARAN cover
Dia dan Ilusiku [Completed✔] cover

Samudera (JUPITER SERIES #2) [TERBIT]

52 parts Complete

#1 in wattpad2020 10/07/2020 #3 in humor 26/07/2020 #1 in ceritaremaja 15/08/2020 #1 in sekolah 05/08/2020 Samudera Ranggalawan, siswa dengan predikat sebagai Kapten dari Geng bernama Jupiter. Lelaki dengan wajah ramah dan tampan namun menyimpan sosok ketua geng yang sanggup berubah menjadi mengerikan jika terusik. Dengan segala hal yang dia miliki, pasti tidaklah sulit bagi Samudera mendapatkan hati seorang gadis. Namun, kenyataannya semua berbanding terbalik. Gadis yang dia sukai selalu menolak dirinya walau sudah berkali-kali dia menyatakan perasaannya. Biru Safira Admaja, gadis berambut panjang yang takut untuk jatuh cinta. Dia sangat tidak suka pada Samudera yang selalu mengintilinya setiap hari di sekolah. Baginya, Samudera adalah pengganggu dalam hidupnya. Namun, semua itu berubah sejak dia melihat bagaimana perjuangan Samudera untuknya. Satu pertanyaan yang ada di kepala Biru saat itu, apakah mereka bisa bersama disaat ia menyimpan rahasia besar dalam hidupnya? ❎ DILARANG COPY PASTE! ❎ PLAGIAT SILAHKAN MENJAUH! ❎ MURNI CERITA SENDIRI!