INHALER
  • Reads 924,835
  • Votes 104,446
  • Parts 38
  • Reads 924,835
  • Votes 104,446
  • Parts 38
Complete, First published Jan 02, 2019
Inhaler.

Sebuah benda kecil yang dapat menolong nyawa seseorang. Termasuk nyawa seorang gadis manis berambut panjang dan berponi.

Selalu tidak mempunyai gairah hidup adalah suatu ciri khasnya. Bagaimana tidak? Rumah sakit, kasur, obat, dan inhaler adalah teman setianya. 

Terkadang ia membenci dirinya sendiri, mengapa ia harus menjadi gadis lemah yang tampak menyedihkan hingga harus dikasihani?

Ia hanya ingin hidup sebagai remaja normal yang menjalankan aktivitasnya di sekolah. Ia hanya tidak ingin kehidupan yang membosankan ini akan selamanya seperti ini.

Meskipun keinginan gadis itu sudah terpenuhi, entah mengapa semangat belajarnya masih belum ada. Apalagi soal percintaan, ia benar benar buta tidak tau apa itu cinta.

Tetapi, kalian tau apa yang membuat gadis itu menjadi semangat belajar? Karena kehadiran seseorang di masa lalunya yang masih belum ia sadari. Seseorang yang banyak membuatnya tersenyum, dan

Seseorang yang membuatnya yakin bahwa ia bisa sembuh dan tertawa seperti remaja pada umumnya.






Februari, 2019
All Rights Reserved
Sign up to add INHALER to your library and receive updates
or
#506sadstory
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Love To Hate Me [TERBIT] cover
I'm Alexa cover
Once More cover
PARADIGMA cover
Miserable 2  cover
Fireflies [Sudah Terbit] cover
Dia Naina (Completed) cover
Say My Name cover
Unfinished. cover
SURVIVE cover

Love To Hate Me [TERBIT]

31 parts Complete

[JUARA 3 UTAMA WRITING MARATHON WITH REDAKSI SALAM PEDIA] -PART LENGKAP- Mereka sama-sama dipertemukan dengan luka yang sama, sama-sama dilibatkan dalam permasalahan yang sama dan sama-sama diminta untuk saling bersama. Tetapi masalahnya, Jingga mencintai Awan, bukan Sakha. Lalu bagaimana cara mereka untuk bersama di saat perasaan satu sama lain tidaklah sama? Start : 15 Januari 2021 Finish : 15 April 2021 ⚠️TOLONG JANGAN PLAGIAT⚠️ Copyright©2021 By : Ozzaleta