[Selesai] Menggapai sesuatu yang diinginkan, ternyata tak semudah itu dilakukan oleh Dean. Bertemu dengan gadis yang selalu marah jika bertemu dengannya, adalah hal baru di kehidupannya. Gadis itu, Kaiya Natasya, keajaiban baginya. ~Dean Stya Lintang Mengenalnya, membuat hari-harinya menjadi penuh amarah, awalnya. Tapi, ternyata ada sesuatu yang membuatnya ikut terusik, dan ingin terus berada didekatnya. ~Kaiya NatasyaAll Rights Reserved