Mengisahkan tentang dua remaja yang bersahabat sejak orok,mereka sudah saling kenal satu sama lain sejak usia yang masih balita. Tentu saja mereka bisa saling mengenal karena kedua orang tua mereka saling bersahabat,jadi tak perlu heran mengapa dua remaja ini menjadi sahabat dekat,sangat dekat. Ah kalian pasti mengira kisah ini adalah kisah drama cinta dimana sang sahabat perempuan mencintai sahabat pria nya,namun sahabat pria nya tidak membalas perasaan tersebut,atau pun sebaliknya. Namun tidak,cerita ini tidak mengisahkan cerita yang sudah biasa ada di layar kaca. -Keep reading:)All Rights Reserved