My Soul Is in Your Heard
  • Reads 22
  • Votes 0
  • Parts 3
  • Reads 22
  • Votes 0
  • Parts 3
Ongoing, First published Jan 16, 2019
Disisa hidupnya mengenal sosok Arga adalah hal yang terindah untuk Viola. Persahabatan mereka sangatlah harmonis dan unik. Disaat raganya lemah dan hatinya raput arga selalu setia memberikan semangat dalam melawan penyakit dan mengatasi masalahnya.

Namun disaat mereka tumbuh dewasa  keadaan berubah ketika Viola mulai jatuh cinta pada cowok  Bad Boy disekolahnya  'Devano 'cucu pemilik sekolah, terkenal karna ketampanan, popularitas dan kekuasaannya, incaran para cewek,  susah ditaklukan dan hanya Vioala lah yang bisa merubah sikap buruknya itu. Mereka seperti kucing dan tikus tiada hari bertemu tanpa ribut. Siapa yang bisa menebak hati melihat kedekatan mereka justru mengiris hati seorang laki laki yang dari dulu mengharapkan cinta Viola.

Merasakan manis dan pahitnya jatuh cinta Devano hadir sebagai pengisi hati dan luka buat Viola. 

Tanpa disadari perasaan Arga dan Viola berbanding balik. Dunia terasa mempermainkan mereka. Hingga insiden itu datang tanpa izin berjuang antara hidup atau mati dan kehilangn separuh hidupnya.
 
"Kalian adalah orang yang paling aku sayangi bagaiman mungkin aku memilih diantara kalian. Apa yang harus ku salahkan takdir atau hati?. Namun ketahuilah kamu akan tetap jadi malaikat dalam jiwaku selamanya"....
All Rights Reserved
Sign up to add My Soul Is in Your Heard to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
𝗨𝗡𝗪𝗔𝗡𝗧𝗘𝗗 𝗛𝗨𝗦𝗕𝗔𝗡𝗗 [MarkHyuck]🔞🔞🔞 cover
Menantu Vs Mertua cover
Dangerous Nerd  cover
AZIEL DIANDRA cover
Us And Destiny (Transmigration)  cover
My Papa cover
Sang Juragan (Gibran Danuarta) 21+ cover
Kita kan musuhan cok!  cover
 El and Jerganio  cover
𝐊𝐚𝝂𝖎Ɩ𝖎𝐞Ɩ  cover

𝗨𝗡𝗪𝗔𝗡𝗧𝗘𝗗 𝗛𝗨𝗦𝗕𝗔𝗡𝗗 [MarkHyuck]🔞🔞🔞

42 parts Ongoing

Mark adalah suami yang tidak Haechan inginkan WARNING ⚠️⚠️🔞🔞 BXB AREA MPREG MARKHYUCK AREA SKIP KALAU TIDAK SUKA!! Star : 29 Juli 2024 End : - [On Going]